Meksiko Kembali Laporkan Hampir 4.000 Kasus Baru Covid-19 |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah mengatakan jumlah kasus Covid-19 sebenarnya kemungkinan jauh lebih tinggi

REPUBLIKA.CO.ID, MEXICO CITY -- Kementerian kesehatan Meksiko pada Sabtu melaporkan 3.964 kasus baru Covid-19 yang dikonfirmasi di negara itu dan 192 kematian lagi, sehingga jumlah totalnya menjadi 2.475.705 infeksi dan 231.151 kematian.

Pemerintah mengatakan jumlah kasus sebenarnya kemungkinan jauh lebih tinggi, dan data terpisah yang diterbitkan pada Maret menunjukkan jumlah kematian sebenarnya setidaknya 60 persen di atas angka yang dikonfirmasi. Menurut Worldometer, laman yang mencatat data wabah Covid-19 dari waktu ke waktu, saat ini virus corona baru menginfeksi 178.937.111 orang di seluruh dunia dengan jumlah kematian sebanyak 3.874.808 orang.

Baca Juga Peringkat pertama negara paling parah terlanda Covid-19 adalah Amerika Serikat, sementara Meksiko berada di urutan 15.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Kirain pemerintah negara +62 yg ngomong, kok tumben jujur..

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Positif Covid-19, Jubir Satgas Covid-19 Wiku Adisasmito dalam Kondisi BaikSebelum dinyatakan positif, Wiku mengungkapkan bahwa dirinya menjalani aktivitas yang padat dalam beberapa waktu terakhir. Pak WIKO yg sering mengingatkan masyarakat untuk disiplin 3M kok bisa tertular juga? Apa pak.Wiko tidak disiplin? Kadang pejabat kita hanya pandai berorasi. Contoh seperti mantan mensos juliarti PETER batubara, yg bicara moral korupsi, ternyata korup luarbiasa.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito Positif Covid-19Siapa pun bisa tertular Covid-19. Di tengah lonjakan kasus Covid-19 saat ini, kedisiplinan terhadap protokol kesehatan dan menjaga daya tahan tubuh masih menjadi cara pencegahan yang utama.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

5 Provinsi Sumbang Kasus Baru COVID-19 Terbanyak per 19 Juni 2021Lonjakan kasus COVID-19 masih terjadi, data harian sebaran COVID-19 per 19 Juni 2021 menunjukkan ada 5 provinsi penyumbang kasus baru terbanyak. Hiks
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Data Kasus Aktif Covid-19 sampai 19 Juni 2021Infografik kasus aktif Covid-19.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Pasien Covid-19 di RSD Wisma Atlet Bertambah 218 Orang Sabtu 19 Juni 2021 PagiArtinya ini bertambah 218 pasien dari Jumat 18 Juni 2021 yang masih menunjukkan 5.812 orang positif Covid-19. .
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »