Media Thailand Soroti Penjualan Tiket Indonesia vs Gajah Perang Laris

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 63 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Media Thailand Soroti Penjualan Tiket Indonesia vs Gajah Perang Laris Sindonews BukanBeritaBiasa .

laku keras. Setidaknya 50 ribu tiket sudah terjual jelang laga lanjutan Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno , Kamis .

Sejatinya, penjualan tiket masih dilanjutkan Senin , namun harga di sejumlah kategori mengalami kenaikan. Animo yang cukup besar dari penggemar sepak bola di Tanah Air membuat media Thailand, Thairath, ikut mengomentari. "Fans Indonesia membeli tiket untuk menonton pertandingan melawan timnas Thailand, 50 ribu tiket terjual sebelum duel di Piala AFF 2022," tulis Thairath dalam beritanya, Senin ."Sebelumnya, PSSI mengumumkan penjualan 50 ribu tiket melalui website pssi.com, dengan zona tim tuan rumah sudah terjual habis. Dan juga tidak memakan waktu lama," lanjut berita tersebut.

Selanjutnya, Thairath mencantumkan narasi penenang untuk Timnas Thailand. Mereka menulis bahwa Timnas Thailand harus bersyukur karena penonton yang hadir di SUGBK dibatasi, imbas tragedi Kanjuruhan. "Beruntung bagi Gajah Perang tidak harus bertemu dengan suporter sepak bola sesuai kapasitas lapangan, sekitar 77 ribu kursi, karena PSSI mencegah musibah yang sama yang terjadi pada liga mereka," lanjut laporan media tersebut."Seperti Arema F.C bertemu Persebaya Surabaya pada 1 Oktober. Hingga 150 suporter sepak bola tewas akibat kerusuhan yang menjadi berita populer di seluruh dunia itu," tutupnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tiket Online Timnas Indonesia Vs Thailand Habis Terjual - Bolasport.comTimnas Indonesia baru akan bertanding melawan Thailand di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta pada Kamis (29/12/2022) sore WIB. Meski begitu, faktanya tiket online yang telah disediakan panitia laga sudah terjual habis! 🤗 TimnasDay masih bnyak kog ,,, jual nya bertahap ,,, kalau langsung 50rb d jual langsung bsa down apk nya 😂😂😂😂
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Daftar Harga dan Cara Membeli Tiket Timnas Indonesia vs Thailand di Piala AFF 2022 - Bola.netDaftar Harga dan Cara Membeli Tiket Timnas Indonesia vs Thailand di Piala AFF 2022 Ud pd abissss hiks
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Kereta Panoramic Pertama di Indonesia: Rute, Jadwal, dan Harga TiketJika berencana mencoba naik Kereta Panoramic Indonesia, catat informasi seputar rute, jadwal, dan tarif kereta berikut.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Piala AFF 2022: Pelatih Thailand Targetkan Kemenangan atas Filipina sebelum Lawan Timnas IndonesiaPelatih Timnas Thailand Alexandre Mano Polking menargetkan kemenangan atas Filipina sebelum menghadapi Timnas Indonesia di penyisihan Grup A Piala AFF 2022.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Jadwal Timnas Indonesia Usai Libas Brunei 7-0, Ujian Berat Lawan ThailandTimnas Indonesia tidak boleh larut dalam euforia kemenangan 7-0 atas Brunei karena setelah ini harus menghadapi juara bertahan Piala AFF, Thailand.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »

Thailand Kembali Kuasai Puncak Klasemen Grup A Piala AFF 2022 dari Timnas IndonesiaPosisi puncak klasemen sementara Grup A Piala AFF yang direbut Timnas Indonesia dari Thailand hanya bertahan kurang dari 12 jam
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »