Meadow Walker, Putri Paul Walker Menikah, Vin Diesel Dampingi ke Altar

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 84 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 37%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Meadow Walker, Putri Paul Walker Menikah, Vin Diesel Dampingi ke Altar TempoCantika

CANTIKA.COM, Jakarta - Model Meadow Walker, putri mendiang aktor Paul Walker, telah menikah dengan Louis Thornton-Allan setelah dua bulan bertunangan. Vogue melaporkan bahwa pernikahan itu berlangsung awal bulan Oktober tanpa memberikan tanggal pasti.

“Kami sudah menikah,” Meadow, 22, memberi keterangan dalam video pernikahan yang diunggahnya di Instagram Jumat sore, 22 Oktober 2021. Sang suami merespons romantis di kolom komentar, "Selamanya," diikuti emoji hati dan bola dunia ungu. Ia juga membagikan sedikit koleksi foto dari pernikahan di akun Instagram-nya sendiri, dengan hanya menulis keterangan, “I Love You.”

Ayah baptis Meadow, lawan main Paul Walker di Fast & Furious Vin Diesel, mengantarnya ke altar menggantikan ayahnya, menurut sumber kepada E!. Aktris Jordana Brewster juga hadir dalam acara pernikahan yang berlangsung di Republik Dominika itu. Tampak ia memeluk Meadow sebelum menuju altar pernikahan.“Pandemi memengaruhi rencana kami,” kata Meadow kepada Vogue saat membahas daftar tamu di upacara pernikahan pribadi itu. “Keluarga Louis tidak bisa hadir.

Meadow tampil anggun dalam balutan gaun halterneck backless Givenchy Haute Couture, sementara Louis mengenakan setelan jas dan celana hitam.Kilas balik ke bulan Agustus, Meadow mengonfirmasi pertunangannya dengan bintang film Vintage itu saat memamerkan cincin di kolam berenang. Meadow dan Louis mulai buka-bukaan soal asmara mereka di bulan Juli. Keduanya mengunggah foto sedang saling bermesraan dan tersenyum di Instagram.

"Sahabat baikku," tulis Louis."Cintaku," jawab Meadow di kolom komentar. Meadow Walkeradalah putri Walker dengan Rebecca Soteros, pacarnya, dan tinggal bersama ibunya di Hawaii selama 13 tahun sebelum pindah ke California bersama Walker pada 2011. Ia baru berusia 15 tahun ketika Paul Walker tewas pada usia 40 akibat kecelakaan mobil di November 2013.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Denny Sumargo Kecam Oknum yang Catut Namanya untuk Order Fiktif ke Panti Asuhan: Kasihan Anak Yatim - Tribunnews.comenny Sumargo menanggapi perihal namanya yang dicatut dalam orderan palsu makanan ke Panti Asuhan Putri di Klaten.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Awww, Ini 5 Kelebihan Menikah dengan Janda, Pria Pasti SukaAda beberapa kelebihan menikah dengan seorang janda dan salah satunya adalah dia tidak egois. Janda
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Balasan Berkelas Wanita yang Dicibir Tak Pantas Menikah dengan Pria AsingWanita itu disebut tak pantas menikah dengan pria asing karena wajahnya. Life is too short, love is not enough, because we only have one life to live People may forget what you say, but what you leave in their hearts never fades
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

5 Fakta Pernikahan Jessica Iskandar dan Vincent VerhaagAktris Jessica Iskandar akhirnya menikah dengan sang kekasih, Vincent Verhaag pada Jumat (22/10). JessicaIskandar
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Kapolsek Pelaku Pencabulan Putri Tersangka Kok Hanya Dipecat?KontraS merespons aksi bejat seorang Kapolsek berinisial IGDN yang mencabuli putri tersangka kasus hukum. Kapolsek
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »