Mau Ditinggal Jokowi, Investor Proyek Tol Ini Hengkang-Terancam Mandek

  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 63 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 39%
  • Publisher: 74%

Tol Berita

Proyek Tol,Pembangunan Tol,Investasi

Tidak semua pembangunan proyek tol berjalan mulus. ada beberapa yang terpaksa disetop hingga ditinggal investor karena tersendat masalah pembiayaan.

- Proyek pembangunan jalan tol di Indonesia dari tahun ke tahun terus mengalami peningkatan. Hal ini dilakukan guna mempercepat mobilitas masyarakat.

Perusahaan tersebut merupakan hasil patungan empat perusahaan investor yang mendapat hak pengelolaan Tol Becakayu. Keempatnya yaitu, PT Tirtobumi Prakarsatama, PT Citra Mandiri Sukses Sejati, PT Indadi Utama , dan PT Remaja Bangun Kencana.Ruas Tol Becakayu merupakan hasil tender sejak era Presiden Soeharto tahun 1997 yang sempat terhenti pengerjaannya sejak lama. Sebanyak 15 bank dan 1 perusahaan sekuritas sebelumnya telah bersindikasi untuk mendanai tol Becakayu sepanjang 22 km ini.

Mengutip data Badan Pengatur Jalan Tol , Jalan Tol Gilimanuk - Mengwi terbagi menjadi 3 Seksi yakni Seksi 1 Gilimanuk - Pekutatan sepanjang 53,6 km, Seksi 2 Pekutatan - Soka sepanjang 24,3 km dan Seksi 3 Soka - Mengwi sepanjang 18,9 km. Awalnya proyek ini ditargetkan rampung sepenuhnya pada November 2024 namun akhirnya diundur dan ditargetkan rampung pada tahun 2028.

"'Hukuman' dari cidera janji adalah biaya investasi yang sudah dikeluarkan hanya akan diganti 80% saja dari nilai yang sudah diklaim tidak semuanya kita terima. BPK sudah dilibatkan untuk melakukan kajian serta membantu menetapkan berapa nilai investasi yang sebenarnya sudah dikeluarkan berdasarkan posisi proyek saat pemprakarsa cidera janji," ucap Sony.

Proyek Tol Pembangunan Tol Investasi

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ini Daftar Tol di RI yang Ditinggal Investor, Ada Warisan SoehartoTak semua proyek tol di RI berjalan mulus, beberapa berakhir tragis karena ditinggal investor. Ini dia proyeknya.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Senasib, Proyek Tol Terpanjang di Jawa dan Bali Ditinggal InvestorCerita hampir mirip, tol terpanjang di Bali dan Jawa sama-sama ditinggal investor. Begini faktanya.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Tol Terpanjang di Bali Ditinggal Investor, Kapan Dibangun Lagi?Bali memiliki proyek tol yang memiliki panjang 96,84 km namun sayang sudah mangkrak 2 tahun. Kapan dibangun lagi?
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Proyek Tol Terpanjang di Bali Ditinggal Investor dan Mangkrak 2 TahunProyek tol terpanjang di Bali ternyata ditinggal investor karena masalah pembiayaan hingga mangkrak 2 tahun. Begini ceritanya.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Ini Dia Proyek Tol Terpanjang di Bali yang Ditinggal InvestorInvestor ini meninggalkan proyek tol terpanjang di Bali karena alasan pembiayaan. Lantas bagaimana nasibnya sekarang?
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Usai Ditinggal Investor, Begini Nasib Tol Terpanjang di BaliInvestor proyek tol terpanjang di Bali pilih tidak lanjut proyek tersebut karena alasan pembiayaan. Lantas bagaimana nasib proyeknya?
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »