Massa 212 Mulai Padati Masjid Istiqlal Jelang Aksi di Monas

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Masjid Istiqlal dipenuhi massa yang akan mengikuti Aksi 212. Mereka akan melaksanakan salat Jumat terlebih dulu sebelum terjun melakukan aksi. Aksi212

Dari pantauan di Masjid Istiqlal, Jumat , pukul 12.03 WIB, sejumlah massa berdatangan dari pintu masuk yang berseberangan dengan Halte Juanda. Tampak masing-masing peserta aksi membawa atribut.

"Orang Islam yang prihatin dengan keadaan, kan nggak bisa satu orang, harus bersama-sama, harus bareng," ucap seorang peserta aksi bernama Ahsan.Aksi 212 itu akan dilakukan oleh Persaudaraan Alumni 212 dengan tema 'Berantas Mega Korupsi Selamatkan NKRI'. Ahsan menyebut saat ini korupsi di Indonesia semakin terbuka.Mereka menuju Masjid Istiqlal untuk menjalankan salat Jumat.

Dia mencontohkan salah satu kasus korupsi yang terjadi di Indonesia adalah kasus Jiwasraya dan Asabri. Ahsan, yang mengaku dari Solo, menyebut hukum harus ditegakkan.. Iya semampu kita yang bisa kita lakukan. Walaupun begini cuma duduk mendengarkan, itu juga, semampu saya yang bisa dilakukan. Itu saja," ujar dia.Salah satu massa aksi lainnya, Ali Sobikhin, mengatakan penegakan hukum terhadap korupsi masih minim. Ali menerangkan banyak kasus korupsi yang berhenti di tengah jalan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Ini dalam rangka aksi apa lagi nih kalo boleh tau ?

Pengen dah kaya mreka,, hobi bisa sekaligus jadi pekerjaan.. 😢 bisa demo tiap hari, dapet duit pula, alangkah bahagianya..

Maaf, yang banyak dari Jawa barat nih. *mungkin ridwankamil

Gw Pikir Orang ASTRA tadi di Jalan. Oh Tau nya ginian :D

Ga habis2 orang mau ditipu gerombolan 212.

wah akhirnya dana untuk demo sudah turun ya ?

Karepmu....ora ono sing peduli..😁😁

ada 7 jutah umat yg akan menghadiri aksi 2122020 no rek pdam

upiprawira alumni nye ni

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Massa Aksi 212 Mulai Berdatangan Lewat Stasiun JuandaMassa aksi 212 mulai berdatangan di Stasiun Juanda, Jakarta Pusat. Rencananya, mereka akan mengikuti 'Aksi 212 Berantas Mega Korupsi Selamatkan NKRI' di kawasan Silang Barat Monas. Aksi212 Caiirrrrrrr cairrrrrrr korupsi apaan lg sih itu aibon kaga didemo?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Massa Aksi 212 Mulai Tiba di Stasiun Tanah AbangFoto Aksi 212 'Berantas Mega Korupsi Selamatkan NKRI' akan digelar di kawasan Monas hari ini, Jumat (21/2/2020). Massa aksi itu pun mulai tiba di Stasiun Tanah Abang. Begini situasinya: Aksi212 StasiunTanahAbang Mantep broo gua dukung,,,sekalian lengserkan jkw Jgn ngerusak apa apa, bentar lagi buat sirkuit balapan Lo pak :v Kaum pengangguran
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Imbauan Mahfud MD Untuk Massa Aksi 212Mahfud MD mengimbau massa aksi 21 Februari (212) untuk tertib. Nggihhh mpud..
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Slamet Ma'arif Klaim Puluhan Ribu Massa Akan Ikut Aksi 212FPI, GNPF Ulama, dan PA 212 akan menggelar aksi 212 'Berantas Mega Korupsi Selamatkan NKRI'. Ketua umum PA 212, Slamet Maarif menyebut puluhan ribu massa akan turun dalam aksi itu. Aksi212 FPI gak digaji dicacimaki, Pemerintah yg menguasai uang triliunan yg harus di awasi berfikirlah Kurang kerjaan? Wahhh penurunan drastis ya massanya dari 8 juta jadi puluhan ribu, 99% turun
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Mahfud Imbau Massa Aksi 212 TertibMassa 212 akan menggelar aksi unjuk rasa di depan Istana Negara besok. orang ini masih jg coba bikin image negatif dari dulu juga acara 212 selalu tertib dan bersih gk macam2 kecuali para penyusup laknat yg ingin memfitnah reno_2 O
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Hal-hal yang Perlu Diketahui dari Aksi 212 2020FPI, GNPF dan PA 212 akan menggelar aksi 212 'Berantas Mega Korupsi Selamatkan NKRI' hari ini. Berikut ini hal-hal yang perlu diketahui soal rencana aksi ini. Alah telek Salam Pancasila untuk kalian yang Sebangsa Setanah Air. saya tydack mau tau, yg saya tau mereka cuma pasukan politik bayaran
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »