Masih ada 236 RW yang terdampak banjir di Jakarta

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Untuk menampung warga yang dievakuasi karena rumahnya terdampak banjir, Pemprov DKI telah menyiapkan 74 titik pengungsian di lokasi-lokasi fasilitas umum yang dapat menampung banyak warga.

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengecek ketinggian air di berbagai pintu air lainnya secara langsung melalui monitor di Pos Pantau Pintu Air Manggarai, Selasa .

Jakarta - Sebanyak 236 RW di Jakarta masih terdampak banjir yang mengepung beberapa lokasi di Ibu Kota sejak Selasa dini hari. Informasi itu disampaikan oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan saat menyampaikan kondisi terkini terkait banjir yang terjadi di provinsi yang dipimpinnya itu. "Tadi pagi jumlah RW yang tergenang ada 294, sore ini masih ada 236 RW yang tergenang," kata Anies di Pos Pantau Manggarai, Selasa.

karena mereka datang dan pergi. Berkisar 12.000 hingga 15.000 pengungsi. Dinas Sosial juga sudah menyiapkan makanan yang cukup untuk semuanya," kata Anies.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Banjir di Jakarta, 35 RW Masih Terendam Hingga Senin IniData BPBD DKI Jakarta menunjukkan hingga hari ini masih ada 35 RW yang wilayahnya terendam banjir. BanjirJakarta
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Tiga RW di Pegangsaan Dua Kelapa Gading Masih Terendam BanjirBanjir terparah terjadi di RW 003 Pegangsaan Dua, di mana air sempat merendam kediaman warga setinggi 50 cm. Waduh jhoenwilyem priok? pasti salah warga, gabener kan udh siapkan Toa ! 🐫🐫 Gabener mana ? Ngumpet
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Anies Sebut 200 RW di Jakarta KebanjiranGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dari 2.738 rukun warga (RW) di Jakarta, 200 di antaranya terdampak banjir. Coba hitung kangngabei . Bisa ngitung gak? 😜 Berkah buat warga Jakarta...🤣🤣🤣 Karena ternyata di DKI setiap hari adalah hari libur... 4niesGabenerBodong 4niesTenggelamkanDKI AniesBanjir AniesGabisakerja aniesbebalsokhebat
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Gubernur Anies Baswedan: Banjir di Jakarta Hari Ini Rendam Lebih dari 200 RW - Tribunnews.com'Saat ini jumlah RW yang terdampak dan masih bergerak terus, di atas 200 RW terdampak dari jumlah 2.738 RW di Jakarta,' kata Anies. Tangannya spt Tangan Tuhan, pdhal manusia , manusia itu ya IKHTIAR, Maksimalkan actionnya donk kan Punya KEKUASAAN Good Job Wan aniesbaswedan. Siapapun Gubernurnya DKI selalu banjir cuma beda penanganan saja. Ada yg dialirkan kelaut ada yg dimasukkan ke tanah karena takut melawan sunatullah. dan....?
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Anies Baswedan: Lebih dari 200 RW Terdampak Banjir Jakarta Hari Ini'Saat ini Jumlah RW terdampak masih bergerak terus tapi di atas 200 RW yang terdampak dari 2.738 RW yang ada di Jakarta,' kata Anies Baswedan. Banjir AniesBaswedan Menurut dugaanku, lebih dr setengah Jakarta sudah kebanjiran. Jgn bangun opini lg dgn angka 200 dari 2738, seolah yg banjir tdk sampai 10%. Ga bisa kerja koq mencari pembenaran seolah banjir kecil.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Anies: 200 RW di Jakarta BanjirAnies juga menyarankan ke warga agar datang di kelurahan terdekat.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »