Marc Marquez Datang, Bagnaia Tetap Rider Nomor 1 Ducati

  • 📰 detiksport
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 59%

Francesco Bagnaia Berita

Pecco Bagnaia,Marc Marquez,Ducati

Kedatangan Marc Marquez niscaya akan menciptakan rivalitas sengit dengan Francesco Bagnaia. Ducati memastikan Bagnaia tetap akan diprioritaskan.

Marquez resmi akan menjadi tandem baru Bagnaia untuk MotoGP 2025 dan 2026. Namun, status Marquez sebagai juara dunia delapan kali dan performa bagusnya di atas Desmosedici memunculkan pertanyaan tentang pebalap rujukan Ducati .Sementara itu Bagnaia selama ini menjadi rider nomor satu pabrikan Italia itu. Sejak dipromosikan dari Pramac, Bagnaia melesat dengan merebut titel juara dunia dua kali dalam tiga musim terakhir.

berusia 27 tahun itu mengantongi empat kemenangan dari tujuh balapan utama, termasuk dua seri terakhir berturut-turut. Manajer Ducati Davide Tardozzi mengungkapkan kedatangan Marc Marquez tidak akan mempengaruhi status Francesco Bagnaia. Tardozzi menegaskan, Bagnaia masih tetap menjadi rujukan bagi Ducati."Pecco memiliki kepercayaan penuh dari kami. Dia sudah memberikan pedoman-pedoman untuk pengembangan motor kami dalam beberapa tahun terakhir," cetus Tardozzi kepada"Pecco adalah prioritas kami. Jadi kami memberi dia rekan setim sebaik mungkin.

Pecco Bagnaia Marc Marquez Ducati Motogp

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 24. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hasil Kualifikasi MotoGP Catalunya 2024 - Marc Marquez Dipecundangi Tumbal Sendiri, Francesco Bagnaia Lengkapi Kesialan DucatiDrama terjadi pada babak kualifikasi MotoGP Catalunya 2024 di mana Francesco Bagnaia harus tergusur di detik terakhir.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Bursa Transfer Pembalap MotoGP: Ducati Tak Bisa Punya 2 Matahari, Marc Marquez Ditolak Pecco BagnaiaDucati tidak bisa memiliki sepasang matahari di MotoGP 2025, di mana Pecco Bagnaia secara jelas tidak memilih Marc Marquez sebagai tandemnya.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Tunggu Kelicikan Ducati Putuskan Rekan 1 Tim Francesco Bagnaia, Aprilia Siap Terima Marc Marquez, jika...Pembalap Gresini, Marc Marquez, dan Jorge Martin (Pramac) sama-sama menunggu Ducati memutuskan apakah mereka akan mengganti Enea Bastianini
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Penantian Marc Marquez, Jorge Martin, Akan Lebih Lama Usai Ducati Tunda Pengumuman Pendamping Bagnaia pada 2025Pembalap MotoGP, Marc Marquez, Jorge Martin, dan Enea Bastianini harus menunggu lebih lama lagi soal masa depan masing-masing.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Saat Jorge Martin dan Marc Marquez Berebut Kursi Ducati, Disitu Francesco Bagnaia Merasa IriJorge Martin (Pramac) dan Marc Marquez (Gresini) saat ini sedang berjuang keras menjadi rekan satu tim Francesco Bagnaia sebagai pembalap Ducati.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Ducati Sempurna, Francesco Bagnaia Ikut Bahagia Lihat Enea Bastianini Asapi Jorge Martin dan Marc Marquez SekaligusBahagianya Francesco Bagnaia, double winner sekaligus naik podium bareng Enea Bastianini di MotoGP Italia 2024
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »