Mantan Menteri Israel Sebut Tel Aviv Seharusnya Tidak Balas Dendam di Gaza

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Mantan Menteri Kehakiman Israel Yossi Beilin menyebut Israel seharusnya tidak mencari balas dendam di Gaza.

- Mantan Menteri Kehakiman Israel Yossi Beilin menyebut Israel seharusnya tidak mencari"balas dendam" di Gaza.

Lebih lanjut, Beilin menjelaskan tujuan utama dari serangan yang akan dilancarkan Israel adalah untuk menggantikan kepemimpinan Hamas di Gaza, wilayah Palestina yang diduduki Israel sejak 1967 dan berada di bawah blokade sejak 2007. "Saya tidak akan mendukung gencatan senjata saat ini. Sudah cukup baik untuk memiliki gencatan senjata kemanusiaan selama beberapa jam untuk memberikan air, makanan, dan kebutuhan medis bagi warga Palestina di Gaza. Saya percaya kita harus menghapus kepemimpinan Hamas," tambahnya.Seperti yang diketahui, serangan Israel ke Gaza dilakukan setelah Hamas melakukan serangan ke Israel yang menewaskan setidaknya 1.400 orang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mantan Diplomat Terbang Paralayang di Langit Gaza, Aksinya Dituding Provokasi Konflik Israel-PalestinaSeorang mantan utusan Uni Eropa untuk Gaza dikecam karena diduga memberdayakan Hamas untuk menggunakan paralayang, alat yang digunakan oleh teroris Palestina untuk menyerang Israel dan membunuh lebih dari 1.400 orang.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Perang Hamas-Israel di Gaza, Satu Tentara Israel Tewas Ditembak Rudal Anti-TankMiliter Israel mengungkapkan salah satu tentaranya tewas dalam pertempuran darat dengan Hamas di Gaza.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Menteri Israel: Iran akan Musnah jika Hizbullah Terlibat Perang Hamas-IsraelMenteri Ekonomi Israel, Nir Barkat mengatakan Iran akan musnah jika Hizbullah, yang didukung Iran, membantu Hamas dengan berperang di Israel utara.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Israel Mengaku Persiapkan Tahap Perang Selanjutnya, Segera Invasi Darat ke Gaza?Menteri Pertahanan Israel Yoav Gallant menyebut operasi militer Israel di Gaza bertujuan untuk mengakhiri tanggung jawab Israel atas daerah pendudukan tersebut.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Peringatan Israel: Warga Gaza Utara yang Tidak Pindah ke Selatan Akan Diidentifikasi Sebagai Mitra TerorisSerangan Israel yang tiada henti di Gaza selama 16 hari terakhir telah menewaskan lebih dari 4.385 orang, 70 persen di antaranya adalah anak-anak, perempuan, dan orang lanjut usia. Adapun korban jiwa akibat serangan Hamas di Israel tercatat sedikitnya 1.400 orang.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Serangan Udara Israel Tewaskan 4000 Warga Sipil, Quraish Shihab: Tidak Semua Penduduk Gaza BersalahSerangan yang terus menerus dilakukan Israel hingga menewaskan 4000 warga sipil, begini kata Quraish Shihab.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »