Mahfud MD: Pasal 170 RUU Cipta Kerja Memang Harus Diperbaiki

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Mahfud juga menilai UU Cipta Kerja tak boleh mengekang kebebasan pers.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Mahfud MD, mengatakan pasal 170 Rancangan Undang-Undang Cipta Kerja memang barus diperbaiki. Baca Juga Adapun terkait kritik terhadap pasal-pasal lain, ia menilai hal itu merupakan perbedaan pendapat dan bisa diperdebatkan dalam proses pembentukan UU di DPR.

Ia juga mengatakan, UU Cipta Kerja tidak boleh mengekang kebebasan pers. Mahfud mengaku telah berbicara dengan Dewan Pers terkait kritik terkait aturan yang mengatur soal pers pada UU tersebut. Ia menyebutkan, pemerintah memberikan masyarakat kesempatan untuk membahas draft RUU Cipta Kerja lebih lanjut selama proses di DPR berlangsung.

"Saya sudah bicara dengan Dewan Pers, silakan sampaikan ke DPR mana-mana yang isinya tidak disetujui. Kalau itu soal setuju tidak setuju dibahas ke dpr," katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Halah

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Formappi: Nampaknya Pak Mahfud Belum Baca Semua Pasal RUU Cipta KerjaFormappi menanggapi respons Mahfud atas draf RUU Cipta Kerja yang diprotes masyarakat. Selamat Apgi Pak Prof. mohmahfudmd . Maaf. Apakah benar apa yang di sampaikan pada berita ini? 🙏 Jangan² diangkatnya Mahfud juga karena salah ketik? 🤫
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Mahfud: Kekeliruan RUU Cipta Kerja akan diperbaiki di DPR'DPR bisa mengubahnya, rakyat bisa mengubahnya, mengusulkannya. Namanya juga RUU yang demokratis, itu masih bisa diperbaiki selama masa pembahasan,' kata Menkopolhukam Bacot mpud.. Astaghfirullah....
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

UU Cipta Kerja Magnet bagi Investor Asing untuk Ciptakan Lapangan Kerja BaruTenaga kerja asing (TKA) baru bisa masuk jika kemampuan yang dibutuhkan tidak dimiliki pekerja dalam negeri. Itu pun tidak untuk waktu yang lama.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Mahfud: Sebelum Menjadi UU, Silakan Tolak RUU Cipta KaryaSeluruh masyarakat bisa memberi masukan terhadap RUU tersebut. *KARNA DPR SI PENENTU SUARA TELAH DIATUR PEMERINTAH DENGAN TUJUAN MUTLAK KEMENANGANNYA! JESIMPULANNYA: KELAS EMBER PEMBICARAAN TENTANG SILAKAN TOLAK ITU.... HAHAHA
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Potensi Pemusatan Kekuasaan Lewat Cipta Kerja - Laporan Utama - koran.tempo.coOmnibus law tersebut dinilai tidak menghargai konsep otonomi daerah seluas-luasnya.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Pemerintah Kaji Pasal Kontroversial RUU Cipta KerjaPemerintah tengah mengkaji ulang sejumlah pasal dalam Rancangan Undang-Undang (RUU) Cipta Kerja, yang memicu kontroversi di kalangan pekerja
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »