Mahfud MD: Kesuksesan PON Bukti Rakyat Papua Dukung NKRI

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menko Polhukam, Mahfud MD mengatakan kesuksesan PON XX Papua 2021 membuktikan rakyat dan pemda Papua mendukung NKRI.

menunjukkan Indonesia mampu menyelenggarakan aktivitas yang penuh disiplin dan sportif. Bahkan beberapa cabang yang dipertandingkan berhasil memecahkan rekor di Asia. Menurutnya, Indonesia bisa melakukan itu semua, dan yang terpenting membuktikan kebersatuan bangsa Indonesia sangat kuat.

“Semakin yakin kita, bahwa Papua ini sangat NKRI, yang separatis, yang memberontak dan yang bikin kerusuhan hanya sedikit sekali dan di tempat tertentu saja. Di Papua urusan NKRI sudah selesai,” tegas Mahfud. Dalam kesempatan ini, Mahfud juga mengapresiasi dan mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Papua, pemerintah daerah, aparat keamanan, dan semua pihak yang sudah terlibat dan menyukseskan PON sehingga bisa berlangsung aman dan lancar selama dua pekan terakhir.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PON Sukses, Mahfud: Bukti Rakyat Papua Dukung NKRI |Republika OnlineKesuksesan PON membuktikan kebersatuan di Indonesia kuat.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pesta kembang api tutup PON Papua, sampai jumpa di PON Sumut-Aceh 2024Pesta kembang api tutup PON Papua, sampai jumpa di PON Sumut-Aceh 2024. Pertunjukan kembang api pada penutupan PON Papua di Stadion Lukas Enembe, Kompleks Olahraga Kampung Harapan, Distrik ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Resmi Tutup PON Papua, Wapres Apresiasi Pemprov dan Masyarakat PapuaMenurut Wapres, penyelenggaraan PON XX Tahun 2021 di Tanah Papua yang berjalan dengan sukses menjadi catatan sejarah ajang olahraga nasional.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Waspada Gelombang Tinggi Capai 2 Meter di Wilayah Perairan Papua dan Papua Barat - Tribun-papua.comBadan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah menginformasikan prakiraan cuaca pelayaran di Papua, Jumat (15/10/2021).
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

KONI Pusat apresiasi pemecahan dua rekornas renang di PON PapuaKomite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat mengapresiasi adanya pemecahan dua rekor nasional (rekornas) selama penyelenggaraan lomba renang Pekan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Jabar Juara Umum PON XX Papua 2021, DKI Jakarta Posisi 2Jabar resmi menjadi juara umum PON XX Papua 2021. DKI Jakarta harus puas menjadi runner-up.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »