Mahfud: Hitungan Terakhir, Utang BLBI ke Negara Rp 110 Triliun Lebih

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dalam perburuan aset BLBI pemerintah beberapa kali merilis nilai utang yang berubah.

Awalnya pemerintah menghitung utang BLBI menembus Rp 108 triliun, kemudian meningkat menjadi Rp 109 triliun lebih dan terbaru menjadi Rp 110 triliun lebih.

Mahfud menjelaskan, perubahan nilai utang tersebut berdasarkan perhitungan pada perkembangan jumlah kurs, pergerakan saham, hingga nilai properti yang dijaminkan para obligor. Mahfud menambahkan, perhitungan nilai utang BLBI juga sudah diperkuat dengan rincian yang dipaparkan Menteri Keuangan Sri Mulyani mengenai utang BLBI yang harus ditagih negara."Tadi Menkeu sudah menayangkan uang yang akan ditagih, yang berbentuk aset kridit sekian, saham sekian, properti sekian, rupiah dalam tabungan sekian, dalam bentuk tabungan uang asing dan sebagainya," kata Mahfud.

Di sisi lain, Mahfud meminta kepada para obligor yang merasa mempunyai utang agar secara sukarela bisa mendatangi pemerintah. "Tentu diharapkan kepada mereka yang merasa punya utang dan kami punya catatannya, akan sangat baik bila secara voluntery, secara sukarela datang ke pemerintah, ke Kementerian Keuangan karana kasus di Mahkamah Agung selesai," imbuh Mahfud.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mahfud sebut tagihan utang BLBI capai Rp110 triliun lebihMenteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD menyebutkan total tagihan utang Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Wawancara Mahfud Md. soal Pengemplang Dana BLBI: Kalau Tidak Bayar, Kami KejarMenteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan Mohammad Mahfud Md. mengancam para obligor Bantuan Likuiditas Bank Indonesia, termasuk Sjamsul Nursalim, dengan hukuman badan (gijzeling) jika tak membayar utang BLBI. Bisa juga dijerat pidana. MajalahTempo tempodotco Cuma sensasi ini ..semuanya kan sdh jadi iblis setelah berkuasa.. Bentar lg cair nih mpud tempodotco Menyengsarakan......
Sumber: temponewsroom - 🏆 13. / 63 Baca lebih lajut »

Berkunjung ke Unhas, Mahfud MD Dialog dengan Kalangan AkademisiMenko Polhukam Mahfud MD berkunjung ke Universitas Hasanuddin (Unhas) Malassar dalam rangka berdialog dengan kalangan akademisi. No matter where the good things are, Muslims will be united again, and regain their lost status. The whole world will witness and respect the true beauty of Islam. A divine dream of Qasim in 2015. Many of Qasim’s dreams are coming true. More at The black flags that will support the Mahdi will come from Pakistan. In April 2015, Muhammad Qasim bin al-Karim, Messenger of God saw in a vision explaining to him where the black flags would come from. Learn more at - or search 'Muhammad Qasim Dreams'
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Mahfud Bantah Pemerintah Lambat Tangani Teroris: 83 Orang Sudah Ditangkap'Kita sudah punya pedoman standar. Jadi jangan dipikir kok pemerintah lambat, tidak lambat juga, ini 83 orang ditangkap cepat. Tetapi itu dilakukan dengan hati-hati harus ada bukti yang cukup,' Menko Polhukam Mahfud Md habib rizieq ditangkep dibuntutin karena keramaian doang, ravio patra tanpa surat penangkapan 🤦‍♂️ Teroris bisa exist sampai 20 thn lebih,yg ketangkep udah banyak hrsnya terbuka celah utk meringkus siapa yg ternak mereka. Siapa sebenarnya yg piara mereka? Aku percaya kok, eh ngomong2 masiku gmana kabarnya? Oups.... Salah ya, masiku bukan teroris ya xixixixixi🙏
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »