Mahasiswi IPB yang Hanyut Masuk Gorong-gorong Ditemukan di Jakbar

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 59 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Polisi telah menghubungi pihak korban terkait penemuan jasad korban

MAHASISWI Institut Pertanian Bogor , Adzra Nabila, yang hanyut terseret arus banjir hingga masuk ke dalam gorong-gorong di Tanah Sareal, Bogor, Selasa , akhirnya ditemukan. Adzra ditemukan dalam keadaan sudah tidak bernyawa di Jakarta Barat.

Kapolsek Tambora Kompol Putra Pratama mengatakan, pihaknya menemukan jasad Adzra hari ini, Minggu di aliran Banjir Kanal Barat kawasan Tambora, Jakarta Barat. Adzra dikenali melalui aksesoris yang dikenakannya."Berdasarkan ciri-ciri baju dan gelang yang dikenakan di tangan kanan korban, diduga kuat bahwa jenazah tersebut adalah korban yang terseret arus banjir kejadian di Tanah Sereal, Bogor," ujar Putra saat dikonfirmasi, Minggu .

Hingga saat ini, Putra mengatakan, pihaknya bersama Basarnas masih berada di lokasi untuk mengevakuasi korban. Pihaknya telah menghubungi pihak korban terkait penemuan jasad korban Sebelumnya, Adzra Nabila, 22, yang merupakan warga Cilebut Timur, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Bogor terseret arus banjir hingga masuk ke dalam gorong-gorong sedalam satu meter pada Selasa sore.

Berdasarkan rekaman video yang beredar tampak hujan deras mengguyur Jalan Dadali, Kota Bogor, hingga merendam jalan. Di sisi kanan jalan, terlihat Adzra yang mengendarai sepeda motor tengah melaju pelan lalu terdorong arus banjir. Adzra itu dan sepeda motornya jatuh ke dalam gorong-gorong dan terseret arus banjir.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Calon Presiden juga nih 🤣

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Apresiasi Kapolri, Waketum MUI: Baru Sekarang Polisi Periksa Polisi |Republika OnlineWaketum MUI KH Marsudi Syuhud mendukung langkah Kapolri berbenah Berbenah tapi berlambat ria
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

'Kalau Ingin Kaya Jangan Jadi Polisi', Ucap Irjen Teddy Minahasa Selaku Polisi Terkaya Versi LKHPN'Kalau ingin kaya jangan jadi polisi. Polisi itu pengabdian, rezeki mengikuti,' tutur Teddy.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Polisi Dalami Teddy Minahasa Perintahkan Ambil Barang Bukti NarkobaPolisi mendalami keterangan apakah Inspektur Jenderal Polisi Teddy Minahasa yang telah memerintahkan pengambilan barang bukti narkoba.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Polisi Heroik Bukan Heroin, Polisi Empatik Bukan AroganRentetan peristiwa di tubuh Polri mengkhawatirkan kita. Dalam rentang waktu yang pendek, seolah sang Kapolri tak diberi jeda untuk menghela nafas, Semanat pak Kapolri. Buat polri yang presisi Terlalu banyak dosa2 yg sudah dibuat Semangat pak Kapolri, mungkin ini adalah akumulasi dari semua hal yg tersembunyi selama ini di tubuh POLRI kita. Tuhan sedang membukanya satu persatu
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Irjen Teddy Minahasa: Polisi Itu Pengabdian, Kalau Mau Kaya Jangan Jadi Polisi!Jenderal Bintang Dua Polri kembali tersandung kasus setelah Kapolda Sumbar Irjen Teddy Minahasa tertangkap terkait penyalahgunaan narkoba jenis sabu-sabu.. dgn 29,9M msh amggap diri nya misqueen.. 🤔 ? Miskin Iman mungkin bliou Bukannya semua lembaga pemerintahan itu intinya pengabdian untuk rakyat dan negara ya? Tapi pola pikir yang 'Ingin kaya? Jadilah anggota salah satu lembaga tinggi Indonesia.' Tidak bisa dipungkiri memang ada seperti itu. I want to take you ucfkoyu ku g mau sendirian 😁 Kalau Mao jadi kaya .. Jangan jual sabu yg tidak etik ntk nak bangsa and menerus bangsa .. Kami aja suhu tapi udah tobat .. Nakal boleh tapi jangan bego jendral ... Salam akal sehat Ucapan mu kemakan sndiri dri bahasa mu jendral ...
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Pasangan pembuang bayi di Semarang diamankan polisiPolisi mengamankan sepasang kekasih di Kota Semarang, Jawa Tengah, yang diduga sebagai pelaku pembuang bayi hasil hubungan gelap keduanya. Kasat Reskrim ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »