Ma'ruf Amin Berharap Walubi Bisa Terus Berkiprah dan Bersinergi dengan Umat Agama Lain

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ma'ruf Amin berharap DPP Perwakilan Umat Buddha Indonesia (Walubi) terus berkiprah dan bersinergi dengan umat beragama lain dalam menyukseskan program pembangunan nasional.

Hal tersebut disampaikannya melalui tayangan video yang diputar dalam acara Dharmasanti Perayaan Trisuci Waisak 2566 B.E-2022 di Candi Borobudur Magelang, Jawa Tengah, yang disaksikan melalui kanal Youtube DPP Walubi, di Jakarta, Senin malam."Saya harapkan Walubi dapat terus berkiprah dan bersinergi dengan umat beragama lain, dalam rangka memberikan kemaslahatan dan menyukseskan program-program pembangunan nasional," kata Ma'ruf.

Ma'ruf mengharapkan momentum Hari Raya Waisak dapat meningkatkan kebijaksanaan dan kebahagiaan sejati bagi umat Buddha sekaligus menjadi perekat kerukunan dan toleransi antarumat beragama di Indonesia. Berbagai persiapan dilakukan umat Budha jelang perayaan Waisak, salah satunya dengan disucikan patung Budha tidur terbesar di Indonesia yang berada di Mojokerto. Penyucian patung Budha tidur ini sudah menjadi tradisi sebagai simbol penyucian jiwa.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jika Ma’ruf Amin Turun Tangan, Putusan MA Soal Vaksin Halal akan TerlaksanaSaleh meyakini jika Wapres Ma’ruf Amin turun tangan maka putusan MA soal vaksin halal akan terlaksana. Dia yakin Jokowi setuju apabila Ma’ruf Amin turun tangan. VaksinHalal
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Ma'ruf Amin Sambut Presiden Jokowi dari AS di Bandara Soekarno-HattaPresiden Jokowi dan Ibu Iriana disambut oleh Wakil Presiden Ma'ruf Amin beserta Ibu Wury Ma'ruf Amin, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa, Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo, Pejabat Gubernur Banten Almuktabar, dan Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setiaputra.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Wapres Ma'ruf Amin dan Menag Yaqut Kena Hoax, Wamenag: Fitnah Keji!Zainut menilai, pihak-pihak yang menyebarkan hoax ini memiliki tujuan jahat untuk memberikan citra buruk kepada para tokoh agama dan pejabat negara.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Pagi-pagi, Wapres Ma'ruf Amin Jemput Presiden Jokowi di Bandara usai dari ASPresiden Joko Widodo atau Jokowi bersama Ibu Iriana tiba di tanah air pada Senin (16/5/2022), selepas melakukan rangkaian kunjungan kerja di Washington DC, Amerika Serikat (AS). Kasian Pak Kyai pagi2 harus jemput segala. Beda waktu dulu waktu kampanye
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Wapres Ma'ruf Amin-Menag Yaqut Jadi Korban Hoaks, Ini Komentar WamenagWakil Presiden (Wapres), Ma’ruf Amin, dan Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas, menjadi korban hoaks di media sosial.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Cerita Ma Dong-seok tentang perannya dalam film 'The Outlaws 2'Aktor asal Korea Selatan Ma Dong-seok membagikan cerita dan kesan mengenai perannya dalam film baru berjudul “The Roundup” atau biasa disebut ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »