Luhut: Long term visa untuk wisman diimplementasikan segera

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Luhut mengatakan rencana pemerintah untuk memberikan long term visa yang memiliki masa waktu lima tahun diyakini akan menarik investasi.

Wisatawan mancanegara membawa papan selancar di Pantai Canggu, Badung, Bali, Kamis . . ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/foc.

Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan long term visa bagi wisatawan mancanegara akan diimplementasikan segera. "Saat ini kita akan mengeluarkan lima tahun visa ke Indonesia. Itu akan memberikan keyakinan ke investor yang akan investasi ke Indonesia sehingga mereka bisa bekerja dari Bali. Ini rincian yang kami sudah putuskan dan kami akan implementasikan ini segera. Saya rasa dalam bulan depan atau setelah bulan depan," katanya.

Luhut memastikan, pemerintah juga melakukan benchmark dengan negara-negara sekitar dan negara maju terkait kebijakan tersebut.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Sisa waktu utk kerja😅

Sepertinya Kim-S sudah berlalu!... Imbas UU sapu jagad ?...

Segala kebijakan sudah keluar, dari tax amnesti, sampai terakhir uu ciptakerja....tapi hasil nya mana nih?

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Luhut Beberkan Alasan Dirinya Urus Sana Sini hingga Dijuluki Menteri Segala UrusanMenteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan menyadari, dirinya memang kerap mengurusi berbagai hal diluar dari pekerjaanya. Pemilik modal besar ,tentu dpt kewenangan yg besar .
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Reshuffle Menteri: Sri Mulyani-Luhut Jadi SorotanKabar reshuffle kabinet menguat di Kabinet Indonesia Maju. Beberapa menteri bidang ekonomi pun dinilai layak untuk di-reshuffle.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Menteri Luhut minta lulusan UNS tak pelit bagi ilmuMenteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan meminta lulusan Universitas Sebelas Maret (UNS) tidak pelit membagikan ilmu ... Qasim is sharing his dreams of the end times, and the calamities to befall mankind, as he had been instructed in his dreams by Prophet Muhammad SAW and Allah SWT. Many of the events & predictions in Qasim’s dreams have already come true. Learn more at Ini menteri apaan sih
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Atletik: Luhut Pandjaitan Siapkan Bonus untuk Tim Estafet Putri, Ini SyaratnyaKetua PB PASI Luhut Pandjaitan melepas tim estafet putri Indonesia untuk kejuaraan atletik Yoshioka Takayoshi Memorial Meet di Izumo, Jepang. Lama nggak nongol RI 0,1 Wadidaw X ini jadi menteri olahraga
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Luhut Undang Ahli Food Estate dari Rusia untuk Atasi Kebakaran HutanMenko Marves Luhut Binsar Pandjaitan menyebut, penataan air food estate di Kabupaten Pulang Pisau dan Kapuas, menjadi kunci penting. TempoBisnis Apaqa kita ga punya ahli di bidang ini? orang IPB or UGM gitu misalnya 🙄
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »