Luhut Beri Saran untuk Prabowo: Beli Kapal Riset dengan Peralatan Canggih

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 20 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 59%

Luhut Berita

Prabowo,Kapal Riset,Presiden Terpilih

JPNN.com : Luhut Binsar Pandjaitan memberi saran kepada Presiden terpilih RI Prabowo Subianto untuk membeli kapal riset dengan peralatan canggih.

jpnn.com - NUSA DUA - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan memberi saran kepada Presiden terpilih RI Prabowo Subianto agar membeli kapal riset dengan peralatan canggih guna memetakan kekayaan laut dalam hingga potensi bencana.

“Saya akan dorong kepada Pak Prabowo biar ini juga menjadi prioritas,” kata Luhut di sela-sela konferensi pers terkait ekspedisi bersama Indonesia-OceanX, di Nusa Dua, Kabupaten Badung, Bali, Rabu . Adapun salah satu kapal canggih untuk penelitian itu, yakni OceanXplorer, milik lembaga nonprofit eksplorasi kelautan OceanX, dengan harga yang diperkirakan mencapai Rp 3,5 triliun.

Prabowo Kapal Riset Presiden Terpilih Riset Kekayaan Laut

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Setuju Saran Luhut Agar Prabowo Tak Bawa Orang Toxic ke Pemerintahan, Ini Kata GibranGibran Rakabuming Raka mengatakan tidak tahu orang toxic yang dimaksudkan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Saran Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang-Orang Toxic ke dalam Pemerintahan, Itu Sangat MerugikanMenko Marves Luhut Binsar Pandjaitan berharap Presiden Terpilih Prabowo Subianto bisa membentuk kabinet efektif yang bisa menjalankan program pemerintah.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Saran Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang 'Toxic' ke PemerintahanMenko Kemaritiman dan Investasi Luhut Pandjaitan menyarankan Prabowo Subianto tidak sembarangan membawa orang ke dalam pemerintahan.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Dokter di China Beri Saran untuk Prabowo Soal Program Makan Siang Gratis, Begini CaranyaSelama 10 tahun terakhir, pemerintah China sudah menghabiskan dana sebesar 22 miliar US Dolar untuk program makan siang gratis
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Wujudkan Indonesia Maju 2034, Rektor UNAIR Beri Saran Ini ke Prabowo-GibranPemerintahan Repuplik Indonesia di masa mendatang diminta fokus pada peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) demi menyongsong Indonesia Maju pada 2034.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Demokrat Anggap Positif Jika Jokowi Beri Saran Prabowo Susun Kabinet: Pengalaman Dua PeriodeJokowi mengatakan siap beri masukan susunan kabinet Prabowo jika diminta
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »