LPPI: Perempuan dalam manajemen berpengaruh positif ke kinerja bank

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Riset Lembaga Pengembangan Perbankan Indonesia (LPPI) menemukan bahwa peran perempuan dalam jajaran manajemen puncak berpengaruh positif terhadap kinerja ...

Jakarta - Riset Lembaga Pengembangan Perbankan Indonesia menemukan bahwa peran perempuan dalam jajaran manajemen puncak berpengaruh positif terhadap kinerja industri perbankan Indonesia.

Secara umum, penelitian LPPI melihat pengaruh keberadaan perempuan di dalam manajemen puncak terhadap kinerja bank di Indonesia yang diukur melalui Return On Equity , Return On Asset , Non Performing Loan , Loan to Deposit Ratio , dan perubahan harga saham.Penelitian menggunakan data laporan tahunan bank periode 2020-2022.

Selain itu, keberadaan perempuan di manajemen puncak rata-rata meningkat jumlahnya selama periode 2020-2021. Lebih lanjut, LPPI menyatakan tuntutan kepada perempuan untuk lebih adaptif dan tangguh dalam melakukan penyesuaian terhadap kondisi bisnis dan pengelolaan human capital di era digital tentu makin besar.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Poltracking Disebut Lembaga Survei Paling Akurat Prediksi Pileg 2024, Ini Hasil Riset Intra PublikKelompok pasukan khusus Chechnya, Unit Akhmat melancarkan serangan di dekat kota Mariinka, di wilayah Donetsk, Ukraina timur. Rusia Dia juga menjelaskan kalau pengaturan persyaratan dan formalitas lainnya “akan diselesaikan dalam waktu dekat,” dan pengumuman lebih lanjut akan segera disampaikan. “Kita dipersatukan oleh satu tujuan – untuk membela tanah air dan kepentingannya. Saya yakin bahwa keputusan ini akan segera berdampak besar pada kemajuan operasi militer khusus,” kata Kadyrov.Akhmat Tahun lalu, Kadyrov mengumumkan niatnya untuk mendirikan perusahaan militer swasta, yang akan dianggap sebagai pesaing kelompok militer"Wagner", setelah masa jabatannya sebagai presiden berakhir
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Poltracking Disebut Lembaga Survei Paling Akurat Prediksi Pileg 2024, Ini Hasil Riset Intra PublikSeorang warga Palestina terlihat di tengah kehancuran akibat serangan udara Israel di kamp pengungsi Bureij yang terletak di tengah Jalur Gaza pada 02 November 2023. Penilaian ini membuat Israel menggunakan berbagai cara untuk memusnahkan Gaza -tidak cuma Hamas- termasuk memanfaatkan kontrol air sebagai alat perangnya. Namun, melalui serangan berulang kali, Israel telah secara efektif membongkar infrastruktur pemurnian air di Gaza dan menghalangi impor bahan-bahan penting dan bahan kimia yang diperlukan untuk penjernihannya. Seorang anak laki-laki berdiri di tengah hujan di sebuah sekolah yang dikelola oleh Badan Bantuan dan Pekerjaan PBB untuk Pengungsi Palestina di Jalur Gaza selatan pada 14 November 2023
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Poltracking Disebut Lembaga Survei Paling Akurat Prediksi Pileg 2024, Ini Hasil Riset Intra PublikPoltracking Indonesia dinilai paling akurat dan presisi dalam memprediksi hasil perolehan suara partai politik pada Pileg 2024.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Lembaga Riset AidData Sebut Inisiatif Sabuk dan Jalan China Hadapi KrisisKebijakan Inisiatif Sabuk dan Jalan China dianggap menghadapi krisis.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Munas Perempuan integrasikan isu perempuan dalam dokumen pembangunanMusyawarah Nasional Perempuan ke-2 mengintegrasikan sembilan agenda utama perempuan, penyandang disabilitas, dan kelompok marjinal, agar masuk ke dalam ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

PNM Salurkan Rp12,5 Triliun dan Berdayakan 15,1 Juta Nasabah Ultra MikroPNM Merupakan lembaga pembiayaan dan pendamping perempuan prasejahtera di Indonesia melalui sektor usaha ultra mikro.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »