Lorenzo Pensiun dari MotoGP

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pembalap Repsol Honda itu sudah 18 tahun berkiprah di ajang roda dua dengan lima gelar juara dunia.

Jorge Lorenzo, juara dunia MotoGP tiga kali, memutuskan untuk pensiun setelah balapan terakhirnya di Valencia bulan ini. Balapan di kandangnya nanti akan menjadi grand prix yang ke-297 baginya di semua kelas.

Pada debutnya bersama Yamaha, dia merebut posisi empat klasemen akhir. Sepanjang musim 2009, dia tidak pernah terlempar dari finis empat besar dan setahun berikutnya mampu menjadi juara dunia di kelas paling bergengsi ini. Ketika itu, dari 18 balapan yang digelar hanya dua kali dia gagal naik podium, dan tidak pernah finis di luar empat besar.

Pada 2011 Lorenzo bersaing ketat dengan Casey Stoner. mereka bergantian memenangi balapan. Sayangnya kecelakaan di Australia membuatnya absen di tiga balapan terakhir meskipun akhirnya dia mampu menempati posisi dua klasemen akhir. Sempat pindah ke Ducati dan mampu menang grand prix tiga kali, Lorenzo akhirnya hijrah ke Repsol Honda musim ini, berambisi sebagai pembalap pertama dalam sejarah yang bisa menang grand prix di tiga motor berbeda. Namun, upayanya terhalang akibat cedera yang kembali datang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jorge Lorenzo Pensiun dari MotoGPJorge Lorenzo sudah lima kali menjadi juara dunia, tiga di antaranya di kelas MotoGP.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Blunder Terbesar Lorenzo di MotoGP: Meninggalkan YamahaJorge Lorenzo telah memutuskan pensiun dari MotoGP, setelah mencicipi kuda besi pabrikan Yamaha, Ducati, dan Honda.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Lorenzo Resmi Pensiun dari MotoGPJorge Lorenzo resmi pensiun dari MotoGP setelah menjalani musim terburuk lantaran kerap mengalami cedera serius. aku juga pensiun mengerjamuu X-Fuera 48-99 legend Tidak mau menorehkan hasil minor lebih bangak, im done with whis -lorenzo-
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Resmi Pensiun, Jorge Lorenzo Minta Maaf ke Repsol HondaJorge Lorenzo memutuskan untuk pensiun dari MotoGP pada akhir musim ini. MotoGP Valencia akhir pekan ini menjadi balapan terakhir Lorenzo. oh wow Moto GP Apa rasanya tanpa para legend ☹️
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Jorge Lorenzo Pensiun dari MotoGPJorge Lorenzo mengumumkan pensiun dari MotoGP. Rider Spanyol itu akan mundur dari dunia balapan setelah musim 2019 berakhir. Kasihaaaan lorenzo gak bisa bangkit di ducati akhirx fensiun juga Abang lelah nge gas mulu bye loreng
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Cedera Tulang Belakang Bikin Lorenzo Mantap Pensiun dari MotoGPSelama mengikuti MotoGP, Jorge Lorenzo sudah balapan sebanyak 202 kali. Dia mencatatkan 47 kemenangan, 117 podium, dan 43 pole.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »