Lima Kejanggalan Tuntutan Ringan Penyerang Novel Baswedan |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pukat UGM menemukan lima kejanggalan tuntutan ringan untuk penyerang Novel Baswedan.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pusat Kajian Anti Korupsi Universitas Gadjah Mada mengungkapkan sejumlah kejanggalan terkait tuntutan hukum pelaku penyiraman terhadap penyidik KPK, Novel Baswedan. Tuntutan ringan terhadap terdakwa dinilai dapat berdampak buruk pada upaya pemberantasan korupsi.

"Terdakwa telah memenuhi tiga unsur di atas, terbukti dengan adanya pengintaian dan air keras yang telah dipersiapkan oleh terdakwa sebelum melakukan penyiraman," katanya. Dia mengungkapkan, terdakwa dalam memberikan keterangannya tidak disumpah sehingga memiliki hak ingkar. Lanjutnya, jaksa juga mengabaikan adanya barang bukti semisal air keras, rekaman CCTV dan saksi kunci yang pernah diperiksa oleh tim pencari fakta maupun Komnas HAM.

Dia menjelaskan, dugaan adanya aktor intelektual di belakang kasus ini muncul mengingat rekam jejak Novel sebagai penyidik KPK yang menangani kasus-kasus besar. Lanjutnya, berdasarkan temuan tim pencari fakta setidaknya terdapat enam kasus yang dinilai berpotensi menimbulkan balas dendam terhadap Novel.Agung mengatakan, harapan terakhir untuk memperoleh keadilan dalam kasus ini sepenuhnya terletak pada palu majelis hakim.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Pakai logika anak SD aja ..jelas2 di sengaja !! Banyak yg lupa ..pelakunya aparat ,teriak novel penghianat.siapa yg dihianati? Kok aparat,bukan org bayaran ?

Pernahkah Uceng mengkritisi concern IPW ? Walet

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Penyerangnya Dituntut Rendah, Novel Baswedan: Banyak KejanggalanNovel Baswedan mengatakan proses persidangan terhadap Ronny Bugis dan Rahmat Kadir Mahulette sangat aneh.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Novel Baswedan Beberkan Kejanggalan Sidang Kasus Air KerasKejanggalan itu membuat Novel Baswedan sudah bisa menebak bahwa para terdakwa akan dituntut ringan. Saya berikan ilustrasi jk keliru mohon maaf.. 1. di Era Soeharto, emang pernah ada perintah utk korupsi n KKN n penyalahgunaan wewenang.. 2. Awal Reformasi, dikit2 salahin Soeharto emang itu semua kerjaannya.. 3. Soeharto disalahkan krn MEMBIARKAN SEMUA TERJADI GakSengaja
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Penyeragnya Dituntut Ringan, Novel Baswedan Ungkap Rentetan Kejanggalan: Sudah Saya Duga dan Terjadi - Tribunnews.comPenyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Novel Baswedan membeberkan kejanggalan yang terjadi selama proses persidangan kasus penyiraman air keras terhadap dirinya. Anda buktikan semuanya di persidangan. Bukan di medsos. Lebay lu..!
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Kasus Novel Baswedan, Ernest Prakasa: Ini Novel Bergenre KomediErnest Prakasa ikut berkomentar soal tuntutan setahun terhadap pelaku penyiraman air keras ke wajah penyidik KPK, Novel Baswedan. NovelBaswedan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Habib Aboe: Tuntutan Buat Penyiram Novel Baswedan Mengoyak Rasa KeadilanHabib Aboe langsung memberikan respons usai mendengar tuntutan untuk penyerang Novel Baswedan hanya satu tahun. NovelBaswedan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »