Liga Primer Kampanyekan Perang pada Rasialisme |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 14 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 9%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pesan No Room For Racism akan terlihat di semua pertandingan Liga Primer Inggris.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Liga Primer Inggris mendesak para penggemar untuk menantang dan melaporkan rasialisme dalam sepak bola dan masyarakat luas saat meluncurkan fase terbaru dari kampanye No Room For Racism. Tyrone Mings, Michail Antonio, Cesar Azpilicueta, Conor Coady, Ben Mee dan Kalvin Phillips tampil dalam sebuah video yang menyerukan kepada pendukung untuk menentang, melaporkan, dan mengubah aksi rasialisme tersebut.

Ia menegaskan pihaknya tidak akan tinggal diam pada masalah penting ini. Liga Primer akan terus bekerja dengan klub, pemain, dan mitra untuk mengatasi semua perilaku diskriminatif dengan tindakan jangka panjang yang nyata dan pesan yang kuat kepada para penggemar.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Klub Liga Primer Inggris Tolak Rencana Reformasi RadikalDi bawah proposal kontroversial tersebut, jumlah tim di Liga Premier akan dipotong dari 20 menjadi 18 dan Piala Liga dibatalkan.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Klub-Klub Liga Primer Inggris Tolak Proyek Big Picture |Republika OnlineProyek Big Picture yang radikal ingin merestrukturisasi sepak bola Inggris.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Soal Proyek Big Picture, CEO Liga Primer tak Ingin Konflik |Republika OnlineHubungan Liga Primer dengan EFL sempat tegang.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Italia dan Belanda Imbang di Laga Liga Negara UEFAHasil imbang itu membuat posisi kedua tim merosot di klasemen. Italia turun dari puncak ke urutan kedua dengan koleksi enam poin, sedangkan Belanda satu strip di bawahnya.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Timnas U-19 Mungkin Hadapi Pemuncak Klasemen Liga Kroasia U-19Lawan terakhir Timnas Indonesia U-19 di Kroasia belum dipastikan. PSSI baru mengindikasikan calon lawannya adalah pemimpin klasemen dari Liga Kroasia U-19.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Klasemen La Liga: Real Madrid Berkuasa Sebelum LiburanReal Madrid menguasai klasemen La Liga walau baru bermain empat kali.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »