Lift di Kantor Ombudsman RI Mendadak Anjlok, Ini Sebabnya

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Komisioner Ombudsman RI Alvin Lie menjelaskan soal lift di kantornya yang mendadak anjlok hari ini.

TEMPO.CO, Jakarta - Peristiwa itu disebabkan tak berfungsinya kanvas rem mesin. Alvin berujar pada bagian plunger atau magnet brake life sudah susut akibat gesekan mesin. Alhasil, kanvas rem sisi kanan terbuka alias tak berfungsi dengan baik.'Yang menyebabkan lift loss brake . Terjadi kegagalan sistem rem,' kata Alvin saat dihubungi, Senin, 9 September 2019.Menurut Alvin, tiga lift di Gedung Ombudsman sudah berusia 31 tahun.

'Dari tiga lift itu satu sudah tewas, berulang diperbaiki rusak terus akhirnya kami angkat tangan. Tinggal dua, ini pun yang satu juga sering sakit,' jelas dia.Sebelumnya, lift sisi kiri lobi Gedung Ombudsman RI terjun bebas pada Jumat, 6 September 2019. Mesin tiba-tiba turun dari lantai lima ke lantai dasar ketika enam orang berada di dalam lift pukul 12.00 WIB.Orang terakhir yang memasuki lift sempat seperti tersandung. Sebab, lift mulai turun sementara pintu belum tertutup.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Lift Jatuh di Kantor Ombudsman RI, Alvin Lie: Tak Ada Korban JiwaKomisioner Ombudsman RI Alvin Lie membenarkan lift jatuh di kantornya pada Jumat, 6 September 2019.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Cemas Imbasnya, RI Siap Bantu Redakan Perang Dagang Jepang-KorselPerang dagang dua negara raksasa Asia itu dikhawatirkan bisa berimbas negatif pada laju pertumbuhan ekonomi kawasan dan global.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

PerundingaN Dagang RI-Korsel Ditargetkan Rampung OktoberHingga akhir 2018 perdagangan Indonesia dengan Korsel surplus 451 juta dolar AS
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Penurunan Suku Bunga Disebut Tak Ampuh Dongkrak Ekonomi RILaporan Bank Dunia mengatakan kebijakan penurunan suku bunga acuan tak jitu dalam mengerek konsumsi domestik dan investasi di Indonesia. Cetak duit aja trus giveaway dgn universal basic income impuls utk daya beli, transaksi ramai lagi.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Jelang Fit and Proper Test di DPR RI, Firli Optimistis LolosKapolda Sumatera Selatan, Irjen Pol Firli Bahuri Msi, menyatakan optimistis lolos menjadi komisioner KPK periode 2019-2023.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

RI 'Tutup Pintu' bagi China di Proyek Kereta Jakarta-SurabayaMenko Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan memberi sinyal pemerintah Indonesia akan menutup pintu kerja sama dengan China dalam proyek kereta Jakarta-Surabaya. Kata 'Tutup' menyebabkan Auto ketutup Bacot tetangga bodoh itu !!! kurang gregedd
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »