Libur Idul Adha, 842 ribu kendaraan diprediksi tinggalkan Jabotabek

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

PT Jasa Marga (Persero) Tbk memprediksikan sebanyak 842.227 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek pada periode libur panjang Hari Raya Idul Adha 1445 ...

Kami juga akan berkoordinasi dengan pihak kepolisian jika dibutuhkan diskresi untuk melakukan buka tutup rest area

Angka tersebut merupakan angka kumulatif arus lalin dari empat Gerbang Tol Utama, yaitu GT Cikupa , GT Ciawi , dan GT Cikampek Utama dan GT Kalihurip Utama . "Dengan melihat peningkatan volume kendaraan yang akan meninggalkan wilayah Jabotabek tersebut, Jasa Marga memastikan kesiapan layanan operasi jalan tol berjalan dengan optimal. Terutama, di ruas jalan tol yang berpotensi menjadi destinasi wisata favorit pengguna jalan saat libur panjang di antaranya Jalan Tol Jakarta-Cikampek dan Cipularang untuk ke arah Trans-Jawa dan Bandung serta Jalan Tol Jagorawi untuk yang menuju arah Puncak dan sekitarnya," ujar Faiza.

"Kami siap mendukung rekayasa lalu lintas atas diskresi kepolisian, seperti contraflow, dengan menempatkan petugas dan rambu-rambu pendukung. Kami juga memastikan layanan preservasi/pemeliharaan yang berjalan rutin berjalan optimal untuk menjaga kualitas jalan tol dalam kondisi baik, termasuk menangani potensi gangguan kondisi jalan tol, khususnya ketika terjadi curah hujan tinggi, secara cepat dan tepat," kata Faiza.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

842 Ribu Kendaraan Bakal Tinggalkan Jabotabek di Libur Panjang Iduladha 2024Jasa Marga prediksi total volume lalu lintas yang meninggalkan wilayah Jabotabek naik 25,53 persen jika dibandingkan lalin normal, sebanyak 670.913 kendaraan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

100 Ucapan Hari Raya Idul Adha dalam Bahasa Inggris, Happy Eid Al Adha!Karena Idul Adha dirayakan oleh semua umat Islam di seluruh dunia, penting bagi kita untuk mengucapkan selamat Hari Raya Idul Adha dalam bahasa yang bisa dimengerti oleh umat Islam di seluruh dunia.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Inflasi Idul Adha Tidak Setinggi Idul Fitri, Tetap Ada Gerakan Pasar Murah di Kota TarakanAntisipasi terjadinya inflasi saat berlangsung hari raya keagamaan, inilah yang dilakukan Pemkot Tarakan.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Sholat Idul Adha: Niat, Tata Cara dan SunahnyaSholat Idul Adha adalah sholat sunah yang dikerjakan ketika Hari Raya Idul Adha. Berikut niat, tata cara, dan sunah terkait sholat Idul Adha.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

15 Ucapan Idul Adha 2024 dalam Bahasa Inggris Beserta ArtinyaMeskipun ucapan Idul Adha tidak spesifik seperti Idul Fitri yang meminta maaf, namun ada beberapa ucapan Idul Adha yang bisa disampaikan kepada sesama muslim untuk memper
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Penampakan 4 Sapi Jumbo Irfan Hakim untuk Kurban Idul Adha 2024, Condrosimo hingga BomberKeempat sapi Irfan Hakim yang akan dikurbankan pada Idul Adha 2024 diberi nama berbeda. Ada Condrosimo, Janoko, Nicki, dan Bomber. Keempatnya merupakan sapi jumbo.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »