Lestarikan Bahasa Osing, Banyuwangi Raih Penghargaan Revitalisasi Bahasa Daerah

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 83%

Banyuwangi Berita

Nadim Makarim,Bahasa Osing,Kemendikbud-Ristek

Penghargaan Revitalisasi Bahasa Daerah 2024 diserahkan kepada 19 daerah se-Indonesia. Kabupaten Banyuwangi merupakan satu-satunya daerah di Jawa Timur yang menerima penghargaan tersebut.

Menteri Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim memberikan penghargaan Revitalisasi Bahasa Daerah kepada Banyuwangi yang dinilai berkontribusi dalam upaya pelestarian bahasa Osing, yang merupakan bahasa suku asli Banyuwangi .

Ipuk mendukung penuh upaya pemerintah pusat dalam melakukan revitalisasi bahasa daerah. “Kekayaan budaya, termasuk bahasa daerah, tidak boleh punah. Kekayaan ini harus kita rawat agar bisa diwariskan kepada anak cucu kita kelak,” tegas Ipuk. Bramuda menjelaskan penghargaan ini diberikan berdasarkan hasil verifikasi dari badan bahasa Kemendikbud Ristek, atas usulan dari balai bahasa Provinsi Jawa Timur. Banyuwangi mendapatkan penghargaan ini karena memenuhi tiga indikator penilaian.

Nadim Makarim Bahasa Osing Kemendikbud-Ristek

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Banyuwangi Jadi Satu-satunya Daerah di Jatim yang Raih Penghargaan Revitalisasi Bahasa DaerahPenghargaan Revitalisasi Bahasa Daerah 2024 diserahkan kepada 19 daerah se-Indonesia. Kabupaten Banyuwangi menjadi satu-satunya daerah di Jawa Timur yang menerima penghargaan tersebut.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Daftar Penerima Penghargaan Revitalisasi Bahasa Daerah Kemendikbudristek 2024Kemendikbudristek berikan penghargaan Revitalisasi Bahasa Daerah 2024. Apakah ada daerah asalmu?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Penutur Makin Berkurang dan Diambang Kepunahan, Badan Bahasa Revitalisasi 93 Bahasa DaerahBadan Bahasa) mencoba mengerem laju kepunahan bahasa daerah di Indonesia dengan menggencarkan program Revitalisasi Bahasa Daerah (RBD).
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Tingkatkan Derajat Bahasa Daerah, FTBIN 2024 Resmi DibukaProgram revitalisasi bahasa daerah dan FTBI tidak hanya melestarikan bahasa daerah, tetapi juga meningkatkan derajatnya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

OKU Timur dapat penghargaan revitalisasi Bahasa KomeringPemerintah Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Timur, Sumatera Selatan mendapat penghargaan dalam pelaksanaan revitalisasi bahasa daerah Komering dari ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kementerian PUPR alokasikan Rp200 miliar revitalisasi Pasar BanyuwangiKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) pada tahun ini mengalokasikan anggaran sekitar Rp200 miliar untuk revitalisasi Pasar Induk Banyuwangi ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »