LAZ se-Jabar Fokus Salurkan ZIS ke Warga Terdampak Covid-19 |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Baznas dan LAZ se-Jabar berharap ekonomi masyarakat bisa bangkit.

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Badan Amil Zakat Nasional Provinsi Jawa Barat dan kabupaten/kota serta Lembaga Amil Zakat se-Jabar memfokuskan penyaluran Zakat, Infak, dan Sedekah kepada masyarakat terdampak pandemi Covid-19. Dengan begitu, diharapkan ekonomi masyarakat bisa bangkit kembali.

Hasil lainnya dalam pertemuan tersebut, pendistribusian ZIS kepada masyarakat dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat. Ia pun mengajak seluruh peserta bekerjasama dengan gugus tugas penanganan Covid-19 untuk menyusun solusi dampak dari pandemi Covid-19. KH Arif pun menekankan agar Baznas dan LAZ bahu-membahu membantu pemerintah mendorong masyarakat agar bisa bangkit kembali di era AKB. Ia mengatakan, terdapat pembahasan lainnya yang turut dibicarakan, yaitu masalah operasional yang mendukung pengelolaan ZIS dan lainnya.

Menurutnya, beberapa yang dibahas adalah penguatan digital fundraising, zakat online, strategi pendistribusian, dan pendayagunaan ZIS lainnya di era sistem teknologi informasi berbasis digital. “Alhamdulillah seluruh rangkaian kegiatan berjalan dengan lancar, banyak hal yang didiskusikan dan masukan yang mengikat dan harus kita jalankan di era AKB," ungkapnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dari 1.280 Orang di Secapa yang Positif Corona, 991 di Antaranya adalah Perwira Siswa - Tribun JabarDari 1.280 Orang di Secapa yang Positif Corona, 991 di Antaranya adalah Perwira Siswa via tribunjabar matalokalmenjangkauindonesia
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Gubernur Ridwan Kamil Minta Semua Jalan Masuk Hegarmanah Ditutup, Warga Tak Boleh Tolak Tes - Tribun JabarGubernur Ridwan Kamil Minta Semua Jalan Masuk Hegarmanah Ditutup, Warga Tak Boleh Tolak Tes via tribunjabar matalokalmenjangkauindonesia
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Pemprov Jabar Mulai Persiapkan Idul Adha di Tengah Pandemi Covid-19Persiapan idul adha di Jabar mulai dari penerapan protokol kesehatan hingga penjualan hewan kurban.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Emil Minta Warga Jabar Sumbang Pohon |Republika OnlineKebutuhan 50 juta pohon untuk mengembalikan kualitas ekosistem di Jabar. Derr we dipelakan jati
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Epidemiolog: Peningkatan Covid-19 Jabar Masih akan Terjadi |Republika OnlineMasyarakat adalah garda terdepan perang melawan Covid-19.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Peringatan dari Prof Bony untuk Warga Jabar, Jangan Anggap RemehProf Bony Wiem Lestari mengingatkan warga Jawa Barat (Jabar) kembali mendisiplinkan diri menerapkan protokol kesehatan COVID-19. Corona
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »