Layanan Tol Trans Jawa Dimaksimalkan Hadapi Natal Tahun Baru

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 32 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Puncak arus mudik Natal Tahun Baru di Tol Trans Jawa dimulai pada 21-22 Desember

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Waskita Toll Road , anak usaha PT Waskita Karya Tbk, memaksimalkan pelayanan untuk memenuhi kebutuhan pengguna jalan tol yang kemungkinan besar akan meningkat signifikan menjelang libur Natal 2019 dan Tahun Baru 2020. Beberapa persiapan yang dilakukan di antaranya pelayanan rest area hingga penyediaan fasilitas penunjang seperti fasilitas pelayanan lalu lintas dan fasilitas transaksi.

WTR memiliki 238 km ruas tol di Trans Jawa dari Kanci hingga Probolinggo. Di sepanjang ruas tersebut, perseroan memiliki 12 rest area dengan dua tipe yaitu tipe A dan tipe B yang berfungsi secara penuh maupun fungsional. Terdapat empat rest area TIP dan delapan TI termasuk di dalamnya tiga rest area fungsional.

Selain itu, di jalur yang sama terdapat rest area di KM 344 A , dan di KM 819 A dan KM 819 B yang terdapat di ruas tol Pasuruan-Probolinggo. Untuk rest area tipe B milik WTR pada momentum liburan Natal-Tahun Baru kali ini juga dilengkapi dengan stasiun pengisian bahan bakar menggunakan mobile dispenser.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mudik ke Jakarta, Berikut 'Rest Area' Tol Trans-Jawa yang Bisa DisinggahiBerikut daftarnya...
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Ini Titik Rawan Kecelakaan yang Harus Diwaspadai di Tol Trans JawaSedikitnya terdapat enam titik rawan kecelakaan yang perlu diwaspadai pengguna jalan tol menjelang libur Natal dan Tahun Baru 2020.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Waspadai 6 Lintasan Rawan Tol Trans Jawa Ini Saat LiburanLokasi rawan Tol Trans Jawa dipetakan berdasarkan jumlah kecelakaan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Waspadai titik rawan kecelakaan Tol Trans Jawa ini sebelum berliburSedikitnya enam lintasan di Tol Trans Jawa masuk dalam pemetaan kawasan rawan kecelakaan yang perlu diwaspadai pengendara, khususnya saat libur Natal dan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Satu Arah Tol Trans Jawa Berlaku SabtuSatu arah di Tol Trans Jawa diberlakukan selama 11 jam.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Jelang Natal, Truk Dilarang Melintas di Tol 20-21 DesemberKendaraan golongan III, IV, dan V seperti truk dilarang melintasi sejumlah ruas Tol pada 20 Desember hingga 21 Desember 2019 atau jelang libur Natal.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »