LaNyalla Ingatkan Jakarta Harus Persiapkan Diri Jika Ibu Kota Pindah

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menurut LaNyalla nasib Jakarta harus diputuskan secara terbuka dan matang, baik dari sisi aset maupun new positioning.

Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti menilai DKI Jakarta harus segera mempersiapkan diri jika pemindahan ibu kota negara terealisasi. Menurutnya nasib Jakarta harus diputuskan secara terbuka dan matang, baik dari sisi aset maupun new positioning.

"Pemerintah harus menyatakan secara terbuka dan jelas, bagaimana nasib aset-aset negara yang ada. Seperti Gedung Parlemen di Senayan, Istana Negara dan semua kantor kementerian dan lembaga yang akan ditinggalkan. Jangan sampai berubah kepemilikan ke perorangan atau perusahaan swasta," kata LaNyalla dalam keterangan tertulis, Senin .

Ia menambahkan menurutnya jika Jakarta ingin menjadi kota pusat keuangan, maka bisa mencontoh pada Hong Kong, Singapura dan Tokyo sebagai acuan. Kemudian jika ingin menjadi kota budaya, maka bisa menjadi seperti Berlin, Copenhagen, Stockholm. Lalu jika Jakarta ingin menjadi kota global baru, bisa seperti Boston, Chicago, Madrid, Milan, dan Toronto, serta masih banyak pilihan lainnya.Semua pilihan tersebut memiliki diferensiasi masing-masing.

Ada pun prasyarat standar yang disebutkan itu di antaranya, kestabilan politik dan pertumbuhan ekonomi yang terukur dan berkesinambungan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Jkt bakal kaya gimana yak klo bkn ibu kota?

Lagi-lagi orang ini...

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

500 Ribu ASN Bakal Pindah ke Ibu Kota Negara Baru hingga 2024Diperkirakan akan ada 500 ribu penduduk akan menempati ibu kota negara baru di tahap awal ini. Bagus dong lebih cepat lebih baik
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

500 Ribu PNS Pindah Duluan ke Ibu Kota Baru, Catat Waktunya!Sebanyak 500 ribu Pegawai Negeri Sipil (PNS) kementerian dan lembaga (K/L) akan dipindah terlebih dulu ke ibu kota negara (IKN) baru di Kalimantan Timur.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Nusantara Bakal Gantikan Jakarta Jadi Ibu Kota RI, Ini 3 FaktanyaIbu Kota Negara (IKN) Indonesia akan dipindah dari Jakarta ke Kalimantan Timur (Kaltim). IKN akan dinamakan Nusantara.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Ketua DPD LaNyalla Kunjungi Kerajaan Bukan Cari Gelar, Tapi Tugas KonstitusiKetua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti menegaskan, jika kedatangannya ke kerajaan-kerajaan di Indonesia bukan untuk mencari gelar. Tetapi tugas konstitusi....
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Pengamat: Pemerintah Harus Masukkan Solusi Dua Negara Jika Hendak Normalisasi Hubungan RI-IsraelPengamat menilai agenda solusi dua negara harus dimasukkan jika pemerintah Indonesia ingin melakukan normalisasi hubungan diplomatik dengan Israel. Apa pendapatmu? Sesungguhnya nya Indonesia bisa menjadi mediator yg baik krn multi agama.. yg Islam bisa membujuk Hamas/Palestina yg Kristen bisa membujuk Israel untuk damai.. ✌✌✌
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »