Lagu Aku Papua Dinyanyikan Tanpa Izin di PON XX Papua, Pencipta Adukan ke DJKI

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Lagu Aku Papua milik mendiang Franky Sahilatua diklaim dinyanyikan saat upacara PON XX Papua tanpa izin dari keluarga sang pencipta.

Lagu tersebut memang sempat dinyanyikan oleh Edo Kondologit hingga Nowela Idol saat pembukaanPihak keluarga Franky Sahilatua terutama sang istri, Harwatiningrum alias Antiq merasa tidak terima karena dianggap belum meminta izin dengannya selaku ahli waris.

Igor Renjana mengaku, telah melihat aksi panggung Edo Kondologit dan Nowela Idol menyanyikan lagu Aku Papua di YouTube milik Sekretariat Presiden.Igor Renjana menegaskan, saat ini terlapor masih berstatus dalam lidik. Mereka belum mengetahui siapa yang dapat bertanggung jawab atas hal ini dan menyerahkannya langsung ke pihak DJKI

Dalam hal ini, Igor Renjana menjelaskan, seharusnya pihak penyelenggara meminta izin untuk menyanyikan lagu Aku Papua pada keluarga Franky Sihilatua. Bicara mengenai kerugian, Igor Renjana menegaskan, keluarga Franky Sihilatua merugi perihal royalti. Mereka percaya pada acara pembukaan PON XX Papua pasti mendapatkan hak ekonomis bagi setiap musisi yang lagunya ditampilkan di sana."Jadi menurut saya, kerugian ya jelas rugi lah ya itukan pasti ada hak ekonomisnya, ada nilai ekonomisnya lagu itu," tuturnya."Ya jelas hasil karya ya harusnya diapresiasi," sambung Igor Renjana.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Butuh cuan itu tandanya

Judulnya ada kata 'Papua' kan?. Minta ijin ke orang Papua gak tuh waktu bikin lagunya? Kalo royalti, memang harus.😁

PON XX di Papua telah berlangsung dengan sukses, membanggakan dan meriah. Marilah selesaikan dengan kekeluargaan dgn pihak yg terkait. Jangan sampai hal tsb mencoreng kesuksesan penyelenggaraan pekan olahraga raga tsb semoga Torang Bisa

Sama dgn Warkop DKI dgn Warkopi.😷🤭😷

UUD......Duit....Diem.

Laahh mmg knp kan bkn untuk komersil dan alm Franky Sahilatua kan warga negara indonesia jg dan tentu keluarganya tentu bangga, jarena lagu tsb di nyanyikan pd momen penghelatan negara di bidang olsh raga

Kasare (njaluk royalti)

Kemarin anak tetangga ulang tahun dirayain dengan lagu selamat ulang tahun serta mulia.. apa harus ijin dulu sama keluarga pencipta lagunya 😀😀.. ribet amat

Hanya menyanyikan(dinyanyikan) karena momentumnya pas. Tidak direkam(dalam bentuk cd, dsb), tidak diedarkan, tidak dijual. Hanya demi terselenggaranya PON.

Lah menghadeh..wkwkwk ae ae wae

Helehhh plis lah

DAMAI itu INDAH, kalau itu sebutnya soal nalai ekonomis, ya sdh kasih royalti. Kalau hanya sekedar ijin aja, kasih kebanggaan atau penghargaan, tp ujungnya jg uang sih. Ayo lah...bagusnya damai.

Hanya masa makan berak pipis sajal,ah maka otaknya tidaklah pernah banyak bacot selebihnya, buat kebijakan lalai akan AMANAH ✍️ tambah

Sukur dinyanyiin, malah dipermasalahkan harusnya bangga. Ntar dibuat lagu barat dikatain gak cinta Indonesia lah...pret lah

Sabar saya tulis surat ijinnya dulu

Pertanyaan nya, dulu alm bikin lagu itu ada ijin dari orang Papua juga

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pesta kembang api tutup PON Papua, sampai jumpa di PON Sumut-Aceh 2024Pesta kembang api tutup PON Papua, sampai jumpa di PON Sumut-Aceh 2024. Pertunjukan kembang api pada penutupan PON Papua di Stadion Lukas Enembe, Kompleks Olahraga Kampung Harapan, Distrik ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

PON XX Papua 2021, Jawa Tengah Ingin Jadi Juara PON SelanjutnyaUsai perhelatan PON XX Papua 2021, Provinsi Jawa Tengah mematok target ingin menjadi juara PON selanjutnya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Resmi Tutup PON Papua, Wapres Apresiasi Pemprov dan Masyarakat PapuaMenurut Wapres, penyelenggaraan PON XX Tahun 2021 di Tanah Papua yang berjalan dengan sukses menjadi catatan sejarah ajang olahraga nasional.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Waspada Gelombang Tinggi Capai 2 Meter di Wilayah Perairan Papua dan Papua Barat - Tribun-papua.comBadan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah menginformasikan prakiraan cuaca pelayaran di Papua, Jumat (15/10/2021).
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Infografik Jabar dan Jatim borong medali emas bulu tangkis PON Papua - ANTARA NewsJabar dan Jatim borong medali emas bulu tangkis PON Papua. Jawa Barat dan Jawa Timur mendominasi perolehan medali cabang olahraga bulu tangkis PON XX Papua. Prestasi Jawa Barat ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

KONI Pusat apresiasi pemecahan dua rekornas renang di PON PapuaKomite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat mengapresiasi adanya pemecahan dua rekor nasional (rekornas) selama penyelenggaraan lomba renang Pekan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »