Kyiv: Negara UE yang Tolak Embargo Minyak Rusia ‘Terlibat’ dalam Kejahatan

  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menlu Ukraina Rabu (4/5) mengatakan, negara-negara Uni Eropa yang menentang embargo impor minyak Rusia akan terlibat dalam kejahatan yang dilakukan pasukan Rusia di Ukraina karena sama dengan mendanai militer Rusia.

Ukraina mengatakan Rabu bahwa negara-negara Uni Eropa yang memblokir embargo impor minyak Rusia akan terlibat dalam kejahatan yang dilakukan oleh pasukan Rusia di wilayah Ukraina dengan mendanai militer Moskow.

“Jika ada negara di Eropa yang akan terus menentang embargo minyak Rusia, maka ada alasan bagus untuk mengatakan, negara-negara itu terlibat dalam kejahatan yang dilakukan Rusia di wilayah Ukraina,” kata Menteri Luar Negeri Ukraina Dmytro Kuleba dalam pernyataan di media sosial.Komisi Eropa telah mengusulkan larangan bertahap pada impor minyak Rusia untuk menghukum Moskow atas invasinya ke Ukraina, dan menghentikan sama sekali impor minyak mentah Rusia secara bertahap dalam waktu enam bulan.

Hungaria memperingatkan pada Rabu pagi bahwa pihaknya tidak dapat mendukung larangan yang diusulkan dalam bentuknya saat ini karena akan “Sepenuhnya menghancurkan” keamanan pasokan energinya. Kuleba mengatakan bahwa Rusia menggunakan pendapatan minyak dan gas untuk “terus membiayai mesin perangnya.” Dia menambahkan bahwa jika ada anggota blok yang menentang embargo, “itu berarti satu hal: mereka bermain di pihak Rusia dan mereka berbagi tanggung jawab untuk semua yang dilakukan Rusia di Ukraina.”

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Negara baper yang punya presiden pelawak garing.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 15. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ukraina Timur Diserang, Uni Eropa Bakal Setop Beli Minyak RusiaUni Eropa (UE) menyiapkan sanksi atas penjualan minyak Rusia setelah Jerman mengatakan siap untuk mendukung kebijakan tersebut.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Rusia Terus Serang Ukraina, Uni Eropa Berencana Jatuhkan Sanksi BaruHal ini setelah Rusia masih terus melakukan sejumlah serangan di Ukraina yang mengakibatkan jatuhnya korban jiwa.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Rusia Terus Gempur Ukraina Sebelum Sanksi Minyak Uni Eropa |Republika OnlinePasukan Rusia terus menggempur target-target di Ukraina Timur. mantap, lanjutkan
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Dianggap Pro Rusia, PM Hungaria Dimasukkan dalam Daftar Musuh UkrainaSitus web Mirotvorets (Pembuat Perdamaian) yang dibuat pada tahun 2014 sebagai basis data publik teroris, separatis, tentara bayaran, penjahat perang, dan pembunuh...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Harga Gas Alam di AS Sentuh Level Termahal dalam 14 Tahun Imbas Perang Rusia-UkrainaHarga gas alam di Amerika Serikat melonjak ke level tertinggi dalam 14 tahun menyusul dampak konflik Rusia-Ukraina.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Moskow Umumkan 11.500 Orang Dievakuasi dari Ukraina ke Rusia, Kiev Sebut Deportasi - Pikiran-Rakyat.comJumlah itu termasuk orang-orang yang berada di wilayah Republik Rakyat Donetsk dan Luhansk, yang dimerdekakan Rusia
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »