Kutuk Eksploitasi WNI ABK, Pemerintah Janji Usut Tuntas

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menteri Luar Negeri Marsudi menegaskan pemerintah mengutuk keras praktik eksploitasi yang dilakukan oleh perusahaan kapal penangkapan ikan Tiongkok terhadap para WNI anak buah kapal

MENTERI Luar Negeri Marsudi menegaskan pemerintah mengutuk keras praktik eksploitasi yang dilakukan oleh perusahaan kapal penangkapan ikan Tiongkok terhadap para WNI anak buah kapal .

Ia mengungkapkan ke-14 WNI ABK yang bekerja di kapal berbendera Tiongkok Long Xing 629 telah tiba di Tanah Air, Jumat lalu. "Berdasarkan informasi atau keterangan dari para ABK, maka perlakukan ini telah mencederai hak asasi manusia," tegasnya. Menindaklanjuti itu, ia menekankan pemerintah Indonesia memiliki berkomitmen untuk menyelesaikannya untuk memastikan hak-hak para WNI ABK mereka dapatkan sesuai dengan sepatutnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Ibu Marsudi yth,ngga bisa gitu bu..jgn salahkan dl Tiongkok,tp kmn aj slama ini pemerintah Indonesia?WNI yg krj k Tiongkok pake visa kerja nggak? Kl pake tentu pmrintah pny data,jgn'smrawut datanya,kyk bansos😢,terawasi gak?gini ini yg bikin ga maju,apa'buang bdn,slh adl org lain

jokowi mohmahfudmd Menlu_RI Kemlu_RI ingat ya, perusahaan china asli asal china itu masih licik &sampe investasi di luar chinapun kebanyakan licik kotor u/ cari keuntungan semena-mana.

Yaelah cma mengutuk doang wkkw

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menlu Kutuk Perlakuan Tak Manusiawi ke ABK WNI di Kapal ChinaMenteri Luar Negeri, Retno Marsudi, memastikan Pemerintah Indonesia akan menyelesaikan masalah ABK WNI di kapal China hingga tuntas. Saya kira daus mini Kemarin biasa aja..skrg kutuk Cuma bisa kutuk2 tapi tak berkutik itulah petinggi negri ini dibawah kacung china.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Kematian ABK WNI di Kapal Tiongkok, Kemenlu Dinilai LambatKetua MPR RI Bambang Soesatyo mengatakan Kemenlu lambat tangani kematian ABK asal Indonesia yang dilarung di laut oleh nelayan Tiongkok.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Legislator Minta Keluarga ABK WNI yang Dilarung Kapal China Diberi SantunanAnak buah kapal (ABK) asal Indonesia diduga dieksploitasi di kapal penangkap ikan asal China.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Karding: Investigasi Tewasnya ABK WNI di Kapal China |Republika OnlineLegislator meminta adanya investigasi meninggalnya WNI ABK di kapal berbendera China.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Jasad 2 ABK WNI Dilarung ke Laut oleh Kapal China, Polisi Cek Perjanjian Kerja'Kami ingin mengetahui perkembangan dari penyelesaian perjanjian kerja antara Ari dan Sapri,' kata Kapolres OKI, AKBP Alamsyah Pelupessy.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Apakah 14 ABK WNI dari Kapal China Akan Dikarantina Lagi di RI?14 ABK WNI ini sudah menjalani karantina 14 hari di Korsel. Apakah mereka perlu dikarantina lagi di RI atau tidak? Pemeriksaan kesehatan akan menjawabnya. WNI ABK Masihkah masa inkubasi 14 hari efektif digunakan?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »