KSAD Terlibat di Komite Penanganan Corona, Ini Kata Mahfud MD

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

KSAD Terlibat di Komite Penanganan Corona, Ini Kata Mahfud MD mohmahfudmd

"Oleh sebab itu, pelibatan Kasad itu agar lebih teknis juga, lebih teknis mengatur. Karena selama ini juga penanganan Covid-19 tidak cukup hanya dilaksanakan oleh Komite, tidak cukup dilaksanakan oleh gugus tugas," kata Mahfud dalam jumpa persnya secara virtual, Sabtu .

Apalagi kata dia, selama ini TNI-Polri juga terus dilibatkan dalam penanganan Corona misalnya, dalam pembagian bantuan sosial. Menurutnya, untuk urusan ini sangat perlu hadir peran serta aparat negara dalam pelaksanaannya. "Itu sulit kalau hanya dilakukan oleh birokrasi yang ada. Misalnya ada kisruh tentang daftar, ada yang tidak sampai, ada yang nyeleweng ke sana kemari itu. Nah TNI dan Polri diikutkan agar cepat penanganannya," ujarnya.

Selain itu kata Mahfud, TNI juga memiliki armada yang cepat jika diperlukan dalam keadaan darurat. Misalnya, dalam aksi penjemputan warga negara Indonesia di luar negeri, hingga pemanfaatan pesawat untuk mengambil obat, dan sebagainya, semua menggunakan armada milik TNI.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KSAD Jadi Wakil Komite Penanganan Covid-19, Mahfud: Keterlibatan TNI DiperlukanKSAD Jenderal TNI Andika Perkasa menjadi Wakil Ketua Komite Pelaksana Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional. Puspen_TNI Hentikan drama plandemic ini Indonesia akan TANGGUH!! Hentikan Propaganda Ketakutan dari Media di Indonesia. KITA HARUS LAWAN KEDZHALIMAN! mengapa tni dilibatkan disetiap lini bangsa ini,yg pensiun di bumn ......dan pegawai pemerintahan .
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Menko Polhukam Mahfud MD Bahas Protokol Covid-19 untuk DaerahMenko Polhukam, Mahfud MD, mengatakan penerapan sanksi terkait pelanggaran protokol Covid-19 tergantung daerah masing-masing.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Kata Mahfud Md soal Andika Perkasa Jadi Wakil Komite Covid-19Mahfud Md mengatakan kehadiran TNI di lapangan, dapat membantu lebih menertibkan masyarakat lebih patuh kepada protokol kesehatan.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

KSAD Pimpinan Sertijab Empat Jabatan Panglima di AD |Republika OnlineMayjen Eko Margiyono resmi menjadi Panglima Kostrad, dan pangkatnya akan naik Letjen.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

KSAD Pimpin Sertijab 7 Jabatan, dari Pangdam Jaya hingga PangkostradTujuh jabatan itu: Pangkostrad, Pangdam II/Sriwijaya, Pangdam VI/Mulawarman, Pangdam Jaya, Gubernur Akmil, Asisten Personel Kasad dan Kadislitbangad.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

KSAD Andika Perkasa Jadi Wakil Erick di Tim Penanganan CoronaKetua Pelaksana Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional Erick Thohir menggandeng KSAD Andika Perkasa sebagai wakilnya. Eta deui eta deui tjui.... naha lain GTaufik lain DRmulyana lain rakhmat_mulyana sesekali ... Yang jadi team penanganan Corona ,berarti yg pertama uji coba vaksin dari China sebelum rakyat nya.. msaid_didu TanYoana SahabatRG_ opo meneehh ikii ... 😅😅😅😅
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »