Kremlin tak ingin bentrok dengan Turki di Suriah

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kremlin mengatakan pada Senin bahwa pihaknya tidak ingin memikirkan kemungkinan bahwa pasukan Rusia dan Turki akan saling bentrok di Suriah.\r\n\r\nKantor ...

Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan bertemu di sela MAKS-2019 International Aviation and Space Salon di Zhukovsky luar Moskow, Rusia, Selasa .

Moskow - Kremlin mengatakan pada Senin bahwa pihaknya tidak ingin memikirkan kemungkinan bahwa pasukan Rusia dan Turki akan saling bentrok di Suriah. Kantor kepresidenan Rusia itu mengatakan Moskow secara teratur terus melakukan kontak dengan Ankara, termasuk di tingkat militer. Kremlin mengeluarkan komentar tersebut setelah para pemimpin Kurdi Suriah mengatakan bahwa kesepakatan dengan pemerintah Suriah, yang ditengahi oleh Rusia, untuk saat ini berpusat pada pasukan tentara Suriah yang ditempatkan di sepanjang perbatasan dengan Turki.

Juru bicara Kremlin Dmitry Peskov kepada para wartawan mengatakan Moskow telah memperingatkan semua pihak dalam konflik Suriah untuk menghindari tindakan yang dapat meningkatkan ketegangan atau merusak proses politik yang rapuh.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Militer Suriah Ingin Rebut Kembali Wilayah dari TurkiMiliter Suriah akan menghadapi serangan Turki yang menyasar kelompok Kurdi.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Macron dan Angela Merkel Serukan Penghentian Serangan Turki di SuriahPresiden Prancis Emmanuel Macron dan Kanselir Jerman Angela Merkel menyerukan penghentian serangan Turki terhadap Kurdi di Suriah utara.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Erdogan: Embargo Senjata Tak Akan Mampu Hentikan Operasi Militer Turki ke SuriahSejumlah negara Eropa, yakni Perancis, Jerman, Finlandia, Norwegia, dan Belanda telah mengumumkan penghentian ekspor senjata ke Turki. Prihatin Maju trus pak presiden erdogan
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Dampak Serangan Turki, Ratusan Kerabat IS Melarikan Diri dari Kamp di Suriah : Okezone NewsDampak Serangan Turki, Ratusan Kerabat IS Melarikan Diri dari Kamp di Suriah TauCepatTanpaBatas BeritaTerkini International BeritaInternasional . kesian kurdi...diboongin US dibantai Turki
Sumber: okezonenews - 🏆 41. / 51 Baca lebih lajut »

Kisah Turki, Kurdi, dan AS di Suriah Utara – Kompas.id
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

14 Orang tewas akibat serangan Turki di Kota Ras al Ain SuriahObservatorium HAM untuk Suriah melaporkan serangan udara Turki terhadap konvoi di Kota Ras al Ain, Suriah, menewaskan 14 orang, termasuk lima warga sipil, dan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »