KPU Rentan Digugat, Menko Polhukam: Harus Tegas dan Hati-Hati

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menko Polhukam Mahfud MD menegaskan, pemerintah siap mendukung seluruh kebutuhan KPU dalam menyelenggarakan Pemilu 2024, termasuk di antaranya soal peraturan dan dana.

Liputan6.com, Jakarta - Menko Polhukam Mahfud MD berpendapat bahwa Komisi Pemilihan Umum rentan digugat oleh peserta pemilu. Oleh karena itu, Mahfud mengingatkan komisioner dan pegawai KPU agar berhati-hati ketika bertugas.

Dia menegaskan, pemerintah siap mendukung seluruh kebutuhan KPU dalam menyelenggarakan Pemilu 2024, termasuk di antaranya soal peraturan dan dana. Lalu, Mahfud juga membahas soal tahapan Pemilu 2024 yang dimulai pada 14 Juni 2022. Dia menambahkan, tahapan pemilu itu sudah sesuai dengan undang-undang. Presiden Joko Widodo melantik anggota baru KPU dan Bawaslu di tengah isu penundaan Pemilu. Dalam kesempatan itu, Presiden meminta anggota KPU dan Bawaslu untuk segera mempersiapkan Pemilu dan Pilkada 2024.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menko Polhukam ingatkan KPU Hati-Hati karena Rentan Digugat |Republika OnlineMahfud minta KPU bersikap tegas.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Hati-hati Virus Pengganggu HatiHari-hari ini ramai diperbincangkan dugaan adenovirus sebagai penyebab hepatitis pada anak. Ada banyak jenis adenovirus yang bisa menyebabkan radang pada saluran pernapasan, pencernaan, kandung kemih, dan saraf. Kesehatan AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Jelang Pemilu 2024, Mahfud MD: Hati-HatiMenko Polhukam Mahfud MD mengingatkan komisioner dan pegawai Komisi Pemilihan Umum (KPU) agar berhati-hati saat bertugas untuk Pemilu 2024. Pemilu2024
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Penyaluran Pertalite Sudah 39%, Hati-hati Kuota Jebol!Direktur BBM BPH Migas Patuan Alfon Simanjuntak mengatakan, penyaluran Pertalite telah mencapai 39% dari kuota tahun ini.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Brian Keluar dari Sheila On 7, Penggemar Patah HatiKeluarnya Brian dari Sheila On 7 membuat sedih para pencinta musik, khususnya penggemar. BriankeluardariSheilaOn7 Sheila on 7 bertiga saja sudah sangat cukup untuk berkarya. Saya rasa tak masalah drummernya keluar. Apalagi sekarang banyak band yang tak lagi pakai drummer, seperti ST 12, Noah, Geisha, Vierratale, Yovie & Nuno, Kotak, Andra & The Backbone, dll
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Aprilia Kian Gacor di MotoGP, Pembalap Pengembangnya Tak Tinggi Hati - Bolasport.comPembalap pengembang Aprilia, Lorenzo Savadori, pilih merendah saat membahas peningkatan luar biasa timnya di ajang MotoGP.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »