KPK Serahkan Uang Hasil Korupsi Eks Pejabat Waskita Karya ke Kas Negara

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 14 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 9%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Uang sejumlah Rp 13.145.542.270, Rp 3.614.014.459, dan US$ 22.500 diserahkan ke kas negara. Selengkapnya klik 👇 KPK

. Uang sebesar Rp 13.145.542.270, Rp 3.614.014.459, dan US$ 22.500 tersebut dirampas dari terpidana mantan Kepala Divisi III/Sipil/II PT Waskita Karya Desi Arryani, Kepala Divisi II PT Waskita Karya Fathor Rachman, Kepala Bagian Pengendalian Divisi II dan Wakadiv Sipil Waskita Karya Fakih Usman, dan Kabag Keuangan Divisi Sipil/ Divisi III/ Divisi II PT Waskita Karya Yuly Ariandi Siregar.

Selain menyetor uang hasil rampasan, KPK juga telah menyerahkan duit pengganti dari para terpidana ke kas negara. Uang pengganti Desi Arryani sejumlah Rp 3.415.000.000, Fathor Rachman Rp 300 juta, Fakih Usman Rp 69,1 juta, US$ 100 serta ringgit Malaysia 102.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KPK Setor Kas Negara Uang Miliaran Rupiah Hasil Rampasan Korupsi Eks Pejabat Waskita KaryaUang rampasan itu disetor ke kas negara lantaran vonis terhadap mereka telah berkekuatan hukum tetap. Bansos.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

KPK Periksa Kadishub Bandung Barat terkait Kasus Korupsi Aa Umbara - Tribunnews.comTim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan terhadap Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Bandung Barat Ade Komarudin, HARUN MASIKU ? Yok cari tikus yang lain
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

KPK Setor Uang Hasil Korupsi Eks Pejabat Waskita Karya ke Kas Negara, Totalnya Rp 17 Miliar - Tribunnews.comKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyetorkan uang hasil korupsi empat mantan pejabat PT Waskita Karya ke kas negara.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

BKN Tak Miliki Data Hasil TWK yang Diminta Pegawai KPKKepala BKN Bima Haria Wibisana mengaku pihaknya sudah tidak memiliki data hasil asesmen TWK para pegawai KPK
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Firli: Tak Perlu Kita Curigai Hasil TWK KPKKetua KPK Firli Bahuri tak ingin ada pihak yang mencurigai hasil asesmen TWK yang membuat 75 pegawai KPK tak lolos. Sbagai rakyat yg taat hukum,gua kgak curiga deh, Jdi kasus harun masiku akan terealisasi dong Jujur pecat
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »