KPK Sebut Pencegahan Korupsi di Papua Masih di Bawah Rata-rata Nasional

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

KPK meminta agar dalam penyaluran bansos tetap memperhatikan kaidah-kaidah aturan yang ada.

Liputan6.com, Jakarta Komisi Pemberantasan Korupsi menyebut program pencegahan korupsi di Pemerintah Provinsi Papua dalam bidang perbaikan tata kelola pemerintahan, penyelamatan keuangan dan aset daerah serta tugas khusus lainnya mengalami peningkatan pada 2019.

Dipaparkan Ipi, capaian monitoring for prevention tahun 2019 terkait delapan area intervensi perbaikan tata kelola pemerintahan daerah meningkat menjadi 34 persen dibanding capaian tahun 2018 sebesar 25 persen. Maka dari itu, di masa pandemi virus corona atau Covid-19 ini, KPK meminta Pemprov Papua membenahi basis Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau data penerima bantuan sosial se-Provinsi Papua.2 dari 3 halamanBantuan Tepat SasaranPembenahan ini untuk memastikan bantuan sosial yang dialokasikan tepat guna dan tepat sasaran, terutama karena diperkirakan jumlah penerima yang bertambah sebagai dampak pandemi virus corona atau Covid-19.

Selain itu, KPK juga mengingatkan pada masa pandemi saat ini prioritas yang harus dilakukan pemda adalah memastikan bansos dapat menjangkau kepada semua masyarakat yang terdampak dan bergantung pada bantuan pemerintah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KPK Sebut Pencegahan Korupsi di Papua Masih di Bawah Rata-rata NasionalKPK meminta Pemprov Papua memenuhi dan menjalankan rencana aksi program pencegahan korupsiyang tertuang dalam beberapa indikator yang telah dilaksanakan.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

KPK Dalami Laporan MAKI soal Dugaan Korupsi Kartu PrakerjaKPK baru akan melakukan penyelidikan bila menemukan indikasi tindak pidana dari hasil telaahan dan kajian tersebut.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

KPK Telaah Laporan MAKI soal Dugaan Korupsi Kartu PrakerjaKPK tegah memverifikasi laporan MAKI terkait dugaan korupsi dalam program Kartu Prakerja yang dikeluarkan pemerintah. 😌... Iya ini, kpn program kartu prakerja ini dihentikan, krn tidak tepat sasaran dan mencari keuntungan di tengah pandemi Perasaan dari kemarin KPK jawabannya seperti sama: didalami, dipelajari, sekarang ditelaah.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Peniliti Sebut Omnibus Law Berpotensi Minimalisasi Korupsi |Republika OnlinePeneliti TII menilai Omnibus Law bisa meminimalisasi korupsi. Minimal korupsi waktu yg sering disalahgunakan karyawan dan ikut ajakan demo yang sering terjadi. pret Ya iya lah.. Yg dulunya perlu disogok sekarang dilegalkan.. BegalLegal
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

MAKI sebut KPK tidak serius tangkap NurhadiMasyarakat Antikorupsi Indonesia (MAKI) menyebut Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tidak serius menangkap mantan Sekretaris Mahkamah Agung (MA) Nurhadi ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Bruno Fernandes sebut Iniesta berperan dalam penampilan impresifnya'Bagi saya, sangat mengherankan bagaimana Iniesta menyelesaikan kariernya tanpa Ballon d'Or. Dengan semua yang ia menangkan, sulit bagi saya untuk mengerti!' brunofernandes iniesta
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »