KPK Harus Umumkan Rincian 36 Kasus yang Dihentikan Penyelidikannya

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Anggota Komisi III DPR dari Fraksi PKS Nasir Djamil mendesak KPK mengumumkan rincian 36 kasus yang telah dihentikan pada tahap penyelidikan. KPK

"Pertanyaannya adalah kasus apa saja, artinya KPK juga harus transparan menyampaikan kepada publik ketika kasus dapat dihentikan kenapa?," ucap Nasir di sela-sela acara Kenduri Kebangkasaan di Sekolah Sukma Bangsa di Bireuen, Aceh, Sabtu .

Politikus PKS itu mengatakan, untuk menghindari pertanyaan masyarakat maka KPK diharapkan bisa menjelaskan secara transparan karena salah satu azas pembentukan KPK adalah transparansi."Karena itu sampaikan saja secara terbuka kepada masyarakat Indonesia, kami menghentikan 36 ini karena begini sehingga kemudian tidak ada kecurigaan karena selama ini kan ada kesan bahwa KPK sedang dilemahkan," ucap Nasir.

Transparansi tersebut diperlukan untuk menghindari kecurigaan bahwa terdapat kasus-kasus besar yang menyangkut figur penting dihentikan penyelidikannya. "Jangan-jangan ini kasus-kasus yang terkait orang penting di negeri sehingga kemudian dihentikan oleh KPK, intinya keterbukaan saja kepada publik," tuturnya.Sebelumnya, KPK menyebut kasus-kasus besar yang menyita perhatian publik tidak termasuk dalam 36 kasus yang dihentikan di tahap penyelidikan.

Adapun kasus-kasus besar yang dimaksud tersebut, yakni dugaan korupsi divestasi saham perusahaan tambang PT Newmont Nusa Tenggara, pengadaan"Quay Container Crane" di PT Pelindo II.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KPK Hentikan Penyelidikan 36 Perkara, Ketua KPK: Tujuan Hukum Harus TerwujudKetua KPK Firli Bahuri mengatakan penghentian 36 perkara di tahap penyelidikan oleh KPK bertujuan untuk memberi kepastian...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

KPK Harus Jelaskan Penghentian Penyelidikan 36 Kasus Dugaan KorupsiHabiburokhman meminta KPK adanya transparansi soal penghentian penyelidikan 36 kasus. KPK
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Arsul: KPK Harus Jelaskan Soal Penghentian 36 PerkaraPenghentian perkara wajar, tetapi jangan ada spekulasi KPK melakukan impunisasi. Ah dia lagi.. suneo DPR_RI shrsnya KPK_RI menjelaskan dahulu ke publik sblm beredar berita penghentian penyidikan di medsos. Apa memang mau diam2. Mereka tdk takut krn Allah Swt Maha Melihat & Maha Mengetahui. KPK_RI hrs garang menjamin Kurupsi lenyap dr bumi pertiwi jokowi antikorupsi
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

KPK Hentikan Penyelidikan 36 Kasus, Demokrat: Ada Apa dengan KPK?Anggota Komisi III DPR dari Fraksi Partai Demokrat Didik Mukrianto mempertanyakan langkah KPK menghentikan penyelidikan 36 kasus.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Habiburokhman Desak KPK Buka Data 36 Kasus yang DisetopAnggota Komisi III DPR Habiburokhman meminta pimpinan KPK membuka daftar 36 kasus yang dihentikan dalam proses penyelidikan.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

KPK Hentikan 36 Kasus, Abraham Samad: Ini di Luar KewajaranMantan Ketua KPK, Abraham Samad turut mengomentari dihentikannya 36 penyelidikan dugaan korupsi oleh lembaga antirasuah... Bukti kuat bahwa gang mafia koruptor sudah mengendalikan kekuasaan..ramalan pengamat bahwa periode kedua ini akan lebih parah drpd periode kedua sby
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »