Korut Katakan AS Tawarkan Lanjutkan Pembicaraan Nuklir Desember

  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Korea Utara, Kamis (14/11), mengatakan, AS telah mengusulkan dilanjutkannya kembali pembicaraan nuklir yang mengalami kebuntuan pada bulan Desember, sementara kedua negara semakin mendekati tenggat wa

ktu akhir tahun yang ditetapkan pemimpin Korea Utara, Kim Jong-un bagi pemerintahan Trump untuk menawarkan kesepakatan yang dapat diterima untuk menyelamatkan pembicaraan itu.

Dalam sebuah pernyataan yang dirilis media pemerintah, perunding Korea Utara Kim Myong Gil tidak secara jelas mengatakan apakah Korea Utara akan menerima ajakan AS itu. Ia mengatakan, Korea Utara tidak tertarik pada pembicaraan yang ditujukan untuk mengulur waktu tanpa membahas solusi. Ia mengatakan, Korea Utara tidak bersedia membuat kesepakatan untuk isu-isu yang tidak terlalu penting, seperti tawaran AS uintuk secara resmi mengakhiri Perang Korea 1950-1953, yang terhenti karena gencatan senjata, bukan perjanjian perdamaian, atau membangun kantor perwakilan antara kedua negara.

Pembicaraan nuklir antara Korea Utara dan AS mengalami kebuntuan sejak gagalnya KTT Februari lalu antara Kim Jong-un dan Presiden Donald Trump di Vietnam. AS ketika itu menolak tuntutan Korea Utara untuk melonggarkan banyak sanksi sebagai imbalan Korea Utara melucuti sebagian fasilitas nuklirnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 15. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Baitul Wakaf Kenalkan Wakaf kepada Dunia Melalui ISEFBaitul Wakaf tawarkan wakaf sawah produktif dan ritel modern.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Korut Kecam Rencana Latihan Bersama Militer Korsel dan ASKorut kecam latihan militer bersama Korsel dan AS yang akan digelar pada bulan depan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Menristek: Indonesia Miliki Kemampuan Kelola NuklirMenristek menyatakan bahwa Indonesia memiliki kemampuan untuk mengelola nuklir demi kepentingan pembangunan nasional dan kesejahteraan masyarakat. Bagaimana dengan kemampuan Jepang dalam mengelola nuklir? 4 Warisan Mengerikan dari Bencana Nuklir Fukushima Jangan pakai nuklir ah Ngeri bahayanya Belum radiasinya Mending jangan coba coba deh
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Menristek: Indonesia Punya Kemampuan Mengelola NuklirIndonesia bisa belajar dari pengembang pembangkit listrik nuklir di luar negeri
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Batan Tingkatkan Komersialisasi Produk Berbasis NuklirNuklir bisa digunakan untuk energi dan pertanian.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Antisipasi Kenaikan Harga Jelang Natal, Kemendag Penetrasi Pasar di 15 ProvinsiKementerian Perdagangan (Kemendag) akan melakukan pemantauan dan penetrasi pasar di 121 pasar di 15 provinsi pada 16 Desember hingga 20 Desember 2019.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »