Korban Tewas dalam Serangan Israel ke Gaza Bertambah Jadi 48 Orang

  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Warga Palestina yang tewas dalam serangan Israel ke Gaza akhir pekan lalu pada hari Kamis (11/8) bertambah menjadi 48 orang, termasuk 17 anak-anak, sementara lebih dari 300 orang lainnya mengalami luka-luka.

Secara keseluruhan lebih dari 300 warga Palestina luka-luka ketika Israel memborbardir sasaran-sasaran Jihad Islam di sepanjang Gaza, yang dibalas kelompok itu dengan meluncurkan ratusan roket ke Israel sepanjang akhir pekan lalu.

Kematian Layan Al Shaer yang berusia 11 tahun di RS Mukassed, yang terletak di sebuah pemukiman Arab di Yerusalem, menambah jumlah anak-anak yang meninggal dalam pertempuran itu menjadi 17 orang. Seorang anggota keluarga, Hani Al Shaer, mengatakan Layan luka dalam serangan pesawat nirawak Israel, beberapa jam sebelum satu roket pun diluncurkan Jihad Islam.

Israel mengatakan pihaknya melancarkan gelombang serangan udara pendahuluan, yang menewaskan seorang komandan Jihad Islam, sebagai pembalasan terhadap ancaman kelompok militant itu; beberapa hari setelah tentara Israel menangkap seorang pemimpin Jihad Islam di Tepi Barat yang didudukinya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 15. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Teriakan Warga Gaza Minta Dunia Hentikan Israel: Kami Sendirian! - Pikiran-Rakyat.comWarga Gaza mendesak dunia internasional agar segera menghentikan Israel yang terus melancarkan serangan.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Warga Palestina dari Tepi Barat Kini Bisa Terbang Langsung ke TurkiWarga Palestina dari Tepi Barat ditawarkan penerbangan khusus dari Bandara Ramon, dekat kota resor Laut Merah Eilat, ke tujuan di Turki. Warga Palestina dari Tepi...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Warga Palestina di Tepi Barat Dapat Terbang ke Turki Lewat Bandara Ramon |Republika OnlineBiasanya warga Palestina harus ke Yordania untuk penerbangan internasional
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Rusia 'Tampar' Yair Lapid: Israel Munafik, Mereka Abaikan Palestina - Pikiran-Rakyat.comPernyataan Yair Lapid tersebut justru dianggap standar ganda oleh Rusia. Di mana Israel pun mengabaikan kehidupan warga Palestina.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

KSP: Warga yang Meninggal Akibat Cuaca Ekstrem di Papua Karena Sakit, Bukan KelaparanKSP: Warga yang Meninggal Akibat Cuaca Ekstrem di Papua Karena Sakit, Bukan Kelaparan: Deputi V Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Jaleswari Pramodhawardani menegaskan bahwa masyarakat yang meninggal dunia akibat cuaca ekstrem di Kabupaten Lanny Jaya Papua,…
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Insiden Pembakaran Rumah Warga Berada di Desa Terpencil Perbatasan Jember-Banyuwangi | merdeka.comDusun Baban Barat, Desa Mulyorejo, Kecamatan Silo, Kabupaten Jember, baru-baru ini jadi pusat perhatian masyarakat luas. Ini setelah kasus pembakaran sejumlah rumah dan kendaraan di sana tersiar.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »