Konsul Jenderal RI Suntik Semangat Peserta Orientasi Studi Mahasiswa Baru Universitas Terbuka di Penang

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 60 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sekitar 120 mahasiswa baru Universitas Terbuka (UT) mengikuti kegiatan Orientasi Studi Mahasiswa Baru (OSMB) Universitas Terbuka di Penang, Malaysia.

Sekitar 120 mahasiswa baru Universitas Terbuka mengikuti kegiatan Orientasi Studi Mahasiswa Baru Universitas Terbuka di Penang, Malaysia. Konsul Jenderal Republik Indonesia, Wanton Saragih dan Direktur UT Medan, Yasir Riady hadir secara langsung untuk membuka kegiatan dan memberikan semangat serta motivasi kepada para mahasiswa.

Mahasiswa baru yang mengikuti kegiatan OSMB di Auditorium Komjen, Penang, Malaysia, dengan penuh khidmat dan antusiasme.Dalam sambutan, Konsul Jenderal RI, Wanton Saragih memberikan pesan-pesan inspiratif tentang pentingnya pendidikan dalam memajukan diri dan bangsa serta untuk menggapai cita-cita di masa depan. Kehadiran Konsul Jenderal RI menjadi penyemangat Mahasiswa Baru UT serta memberikan dorongan moral yang tak ternilai.

Orientasi ini juga memberikan serangkaian kegiatan yang berisi materi dan informasi terkait sistem dan atmosfir akademik di Universitas Terbuka. Mulai dari pemberian informasi tentang program studi, pelaksanaan registrasi, tutorial, ujian, pengenalan terhadap fasilitas UT serta mahasiswa baru diberikan pemahaman yang kuat tentang apa yang diharapkan dari mereka selama studi di Universitas Terbuka.

'Kehadiran Bapak Konsul Jenderal RI di acara orientasi ini memberikan inspirasi yang sangat luar biasa bagi mahasiswa baru kami. Kami sangat mengapresiasi dukungan Pak Konsul Jenderal dalam upaya kami untuk memberikan pendidikan berkualitas kepada masyarakat Indonesia yang berada di luar negeri khususnya di Penang,' kata Yasir Riady.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Universitas Terbuka LLN Gelar Orientasi Studi Mahasiswa Baru bagi 121 Mahasiswa di Wilayah Amerika, Eropa, dan AsiaHingga awal 2024, UT telah menjadi wadah pendidikan bagi 5.316 orang yang tersebar di lebih dari 50 negara.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Universitas Terbuka Buka Dua Prodi S1 Baru 2024, Ini Cara DaftarPembukaan kedua prodi ini merupakan upaya yang selaras dengan status kampus yaitu Perguruan Tinggi Negeri Berbadan Hukum (PTN BH).
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Dampak Penggunaan X atau Twitter pada Kesejahteraan Mental: Studi Terbaru Soroti Sisi dan Dampak Negatif IniSebuah studi baru dari Universitas Toronto menawarkan wawasan yang mendalam tentang pengaruh X, terhadap kesejahteraan mental.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Ijazah UT Bisa Digunakan untuk Melamar CPNS & Studi S2 di Luar Negeri, Sudah TerbuktiJPNN.com : Petinggi Universitas Terbuka Rahmat Budiman menyampaikan ijazah UT bisa digunakan untuk melamar CPNS dan melanjutkan studi di luar negeri
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Studi ungkap potensi 86.000 kematian jika perang Israel berlanjutHampir 86.000 orang lainnya bisa terbunuh jika perang Israel di Jalur Gaza meningkat, ungkap studi gabungan antara Amerika Serikat dan Inggris. Krisis ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

PBSI: Peluang Leo/Daniel dan Bagas/Fikri ke Olimpiade Masih TerbukaPBSI masih pede bisa meloloskan dua wakil ganda putra Indonesia ke Olimpiade Paris 2024. Baik Fikri/Bagas maupun Leo/Daniel sama-sama masih punya kesempatan.
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »