Komisi X: Kelanjutan POP Harus Melalui Persetujuan DPR   |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Komisi X DPR-RI meminta kelanjutan POP lewat persetujuan DPR.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Ketua Komisi X DPR RI Syaiful Huda meminta Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan untuk mendapat persetujuan DPR RI apabila tetap ingin melanjutkan program organisasi penggerak . Baca Juga "Kami minta kepada kemendikbud nanti, apapun keputusan yang menyangkut soal POP ini, kita minta supaya semuanya harus mendapatkan persetujuan dari DPR RI, melalui komisi X," ujar Huda, Kamis .

Bagaimanapun, menurut politisi Partai Kebangkitan Bangsa ini, secara kelembagaan, kelanjutan POP harus diputuskan bersama-sama, antara DPR dan Kemendikbud. Terlebih lagi, anggaran sebesar Rp 595 dalam program ini berasal dari APBN. Sebelumnya, Kemendikbud telah meminta maaf terkait kisruh POP ini. Mendikbud Nadiem Makarim telah meminta maaf kepada NU, Muhammadiyah, dan PGRI soal kisruh Program Organisasi Penggerak . Ia berharap, ketiga organisasi besar tersebut bersedia memberikan bimbingan dalam melaksanakan programnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Djoko Tjandra Berhasil Ditangkap, Ketua Komisi III DPR Angkat Topi untuk Polri - Tribunnews.comPenangkapan Djoko telah menjawab keraguan warga Indonesia atas kasus buronan negara yang menjerat tiga petinggi Polri itu. Ya memang udah kewajibannya begitu.. Masa ditolong Kasus HARUN MASIKU bgmna apa ANGKAT TANGAN
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Komisi III DPR Minta Semua yang Bantu Pelarian Djoko Tjandra DiprosesPolisi dinilai telah membuktikan komitmennya dalam mengungkap kasus yang telah menjadi perhatian seluruh rakyat Indonesia...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Komisi X Butuh Penjelasan Langsung Nadiem Makarim Terkait Polemik POPMenurut Huda Komisi X perlu penjelasan Kemendikbud terkait dengan polemik dimasyarakat terkait Program Organisasi Penggerak yang digagasnya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pembelajaran Jarak Jauh Dinilai Tak Efektif, Komisi X Akan Panggil NadiemKomisi X ingin ada evaluasi kebijakan Kemendikbud terkait pembelajaran jarak jauh yang dinilai tidak efektif.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Polisi: Mucikari VS dapat komisi Rp10 jutaKabid Humas Polda Lampung Kombes Pol Zahwani Pandra Arsyad mengungkapkan bahwa mucikari yang menawarkan jasa VS ke pengusaha mendapatkan komisi sebesar Rp10 ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Sebegini Komisi yang Didapat Muncikari Artis Vernita Syabilla, LumayanlahPolisi mengungkap muncikari yang menawarkan jasa artis Vernita Syabilla ke pengusaha mendapatkan komisi cukup besar. VernitaSyabilla
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »