Komisi di DPR Ramai-ramai Bentuk Panja Jiwasraya, Bakal Tumpang Tindih?

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Tercatat ada 3 komisi di DPR yang membentuk Panja yang terkait dengan kasus Jiwasraya. Ketiganya yakni Komisi III, Komisi VI dan Komisi XI.

Komisi DPR yang membentuk Panja terkait"Panja ini sesuai dengan mitra, lingkup komisi. Tentu tidak akan tumpang tindih. Tentu akan ada rapat-rapat gabungan, mensinergikan rapat-rapat Panja," katanya ditemui di Jakarta, Kamis .Andre menyebut Panja yang dibentuk pasti akan menyesuaikan dengan tema yang akan dibahas sesuai dengan bidang Komisi DPR masing-masing.

Bahkan ucapnya, Panja antar komisi tersebut bisa saling bersinergi. Misalnya saat mengundang penegak hukum, Panja Komisi VI bisa besinergi dengan Panja Komisi III.Baca juga:Sementara itu terkait Fraksi Partai Demokrat yang belum menyerahkan nama untuk tergabung dalam Panja Jiwasraya, Andre menyebut hal itu tidak akan menghambat proses kerja Panja.

Sementara itu, Presiden Joko Widodo menyambut positif pembentukan panitia kerja Jiwasraya oleh Komisi VI dan Komisi XI DPR. Menurut Juru Bicara Presiden Fadjroel Rachman, Jokowi memandang panja tersebut memiliki visi yang sama dengan pemerintah. "Visi dan misinya sama dengan pemerintah yaitu meningkatkan pengawasan terhadap industri jasa keuangan dan menentukan langkah-langkah terukur. Restrukturisasi Jiwasraya dan penyelamatan dana nasabah," kata Fadjroel kepada wartawan, Rabu .

Presiden berharap industri jasa keuangan Indonesia semakin terawasi dengan sangat baik, meningkatkan kepercayaan masyarakat, mendukung pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Menyedihkan,,,, nasib BUMN ini. Pengurus Membobol Aset2 perusahaan. Dewan pengawas Nya, jg OJK tertidur mimpi indah.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ketua Komisi III Pastikan Panja Tidak Intervensi Penyidikan JiwasrayaPanitia Kerja (Panja) Jiwasraya Komisi III DPR nanti ingin mengetahui siapa aktor intelektual yang ada di belakang para tersangka itu. Jiwasraya
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Komisi III Pastikan Panja Jiwasraya Tidak Intervensi PenyidikanDipastikan panja kasus Jiwasraya bentukan Komisi III tidak akan mengintervensi kerja penyidikan Kejaksaan Agung.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Bentuk Panja Jiwasraya, Komisi III DPR Cari Aktor IntelektualKomisi III DPR mengaku tujuan membentuk Panja Jiwasraya adalah untuk menelisik orang di balik layar kasus Jiwasraya.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Skor Instrumen Pengusutan Jiwasraya di DPR: Panja 3 - Pansus 0Pengusutan kasus Jiwasraya terus bergulir di DPR. Kini sudah ada tiga panitia kerja (Panja) yang dibentuk di tiga komisi.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Istana Sambut Baik DPR Bentuk Panja JiwasrayaPemerintah menyambut baik panitia kerja (Panja) Jiwasraya yang dibentuk DPR. Saat ini sudah ada tiga Panja yang dibentuk di tiga komisi DPR. Oh si panjul yg suka ngeblock yah Sudah mulai terbukti periode kedua ini akan lbh parah dr periode kedua sby
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Istana apresiasi pembentukan Panja Jiwasraya di DPRIstana Kepresidenan melalui Juru Bicara Presiden Joko Widodo (Jokowi) Fadjroel Rachman menyatakan apresiasi dan menyambut positif pembentukan Panja Jiwasraya ... Jangan pansus nanti saya yg repot...wkwkwkkkw...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »