Klopp Tetap Merasa Badai Cedera Penyebab Timnya Gagal Juara |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Liverpool dipastikan secara matematis tak bisa menjuarai Liga Primer musim ini.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juergen Klopp tetap bersikeras bahwa badai cedera yang melanda timnya menjadi penyebab utama Liverpool gagal mempertahankan gelar juara Liga Primer Inggris. Liverpool dipastikan secara matematis tak bisa menjuarai Liga Primer musim ini selepas rangkaian laga pekan ke-31 dan diimbangi Leeds United pada 19 April lalu.

Posisi puncak terlepas dari tangan Liverpool tepat ketika dikalahkan Southampton 0-1 dalam laga pertama tahun 2021 dan sejak itu penampilan the Reds terus melorot hingga kini terancam tak akan bisa mencapai empat besar klasemen. Cedera paling berpengaruh tentunya yang dialami Virgil van Dijk dalam derbi Merseyside pada 17 Oktober 2020 yang membuat palang pintu utama pertahanan Liverpool itu hingga kini harus menepi. Menyusul Van Dijk, Joe Gomez juga cedera sampai saat ini, memaksa Liverpool terus bongkar pasang duet bek tengah dan gelandang yang diplot mengisi posisi tersebut, Fabinho, juga sempat menepi lama.

"Saya tahu orang-orang akan berpikir itu cuma alasan, tetapi saya sudah pernah bilang bahwa ketika kami kehilangan kekuatan di lini pertahanan, rasanya seperti kaki Anda dipatahkan," kata Klopp."Kemudian kami harus memasang gelandang sebagai bek. Itu seperti mematahkan tulang punggung dan kami kesulitan bergerak. Anda tentu ingat pada awal masalah cedera terjadi kami tetap memenangi laga dan tampak berada dalam posisi yang bagus.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

1,389 Juta Vaksin AstraZeneca Tiba di RI, Jokowi: Tetap Waspada dan Patuhi Prokes : Okezone Nasional1,389 Juta Vaksin AstraZeneca Tiba di RI, Jokowi: Tetap Waspada dan Patuhi Prokes LengkapCepatBeritanya BeritaTerkini Berita News BeritaNasional . Yg pake tripsin babi itu?
Sumber: okezonenews - 🏆 41. / 51 Baca lebih lajut »

Deretan Pemain Muslim NBA yang Tetap Berpuasa Di Tengah Jadwal PadatDeretan Pemain Muslim NBA yang Tetap Berpuasa Di Tengah Jadwal Padat: Beberapa pemain NBA yang beragama Islam tetap berpuasa di tengah musim reguler yang padat.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Luhut Tegaskan Pembangunan di Bali Tetap Jalan Meski Pandemi'Meskipun kita sedang ada dalam masa pandemi, tetapi pembangunan harus tetap berjalan,' ujar Luhut Binsar Panjaitan terkait pembangunan infrastruktur di Bali. CNNIndonesia Msih hidup ni orang Bali setelah dibangun barangkali terus dijual, tidak jauh dengan ruas jalan tol, sudah dibangun ya dijual....
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Liga Europa : Menang 6-2, MU Tetap Ingin Gulung AS RomaManchester United (MU) akan bertandang ke stadio Olimpico untuk meladeni AS Roma pada leg kedua semifinal Liga Europa, Jumat (6/5/2021) dinihari WIB.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Abaikan Permintaan Menag Yaqut, Ribuan Santri di Malang Tetap Mudik LebaranRibuan santri dari Ponpes An-Nur 1 Bululawang, Kabupaten Malang juga pulang sebelum aturan mudik diberlakukan MudikLebaran
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »