Klasemen Serie A: Tidak Ada Duo Milan dan Juventus di Posisi 3 Besar

  • 📰 VIVAbola
  • ⏱ Reading Time:
  • 12 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 8%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kemenangan telak 4-1 atas Cremonese akhir pekan lalu membuat Napoli kokoh di puncak klasemen sementara Serie A dengan torehan 23 poin dari sembilan pertandingan.

Pemain AC Milan saat hadapi MarseilleDi posisi lima, ada AS Roma yang sukses menaklukkan Lecce 2-1. Skuad asuhan Jose Mourinho menggusur Lazio dari posisi lima ke posisi enam. Pasalnya, Lazio baru akan memainkan pertandingan kesembilan di tengah pekan ini.berhasil bangkit dari dua kekalahan beruntun mereka di Serie A usai menaklukkan Sassuolo 2-1. Kemenangan ini membuat Inter Milan naik ke posisi tujuh dengan membukukan 15 poin dari sembilan pertandingan.

Nasib sial dialami Juventus yang harus terjerambab ke posisi delapan klasemen usai dihajar AC Milan 0-2. Dari lima laga terakhir, Juventus cuma menang sekali. Alhasil, Juventus baru membukukan 13 poin dari sembilan laga.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 30. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bek Liverpool Sebut Arsenal Sedang Tampil Bagus di Liga InggrisAkibat kekalahan dari Arsenal, posisi Liverpool di klasemen Liga Inggris kini berada di peringkat 10.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Benamkan Juventus, AC Milan Melesat ke Posisi 2AC Milan sukses menaklukkan Juventus dalam lanjutan Serie A di San Siro. Rossoneri sukses merangsek ke posisi kedua.
Sumber: VIVAbola - 🏆 30. / 51 Baca lebih lajut »

Liga Italia: AC Milan Sukses Taklukkan Juventus di San SiroDua gol kemenangan AC Milan atas Juventus di laga ini dicetak Fikayo Tomori dan Brahim Diaz.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Tutup 11 Oktober, Buruan Serbu Lowongan Kerja Pertamina!Ada kabar gembira buat detiker yang mau berkarir di sektor migas dan di perusahaan pelat merah. Pertamina Group membuka lowongan untuk berbagai posisi pekerjaan
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Klasemen Liga Italia Pekan Kesembilan Setelah Laga AC Milan vs Juventus Berakhir 2-0Hasil Liga Italia pekan kesembilan: AC Milan mengalahkan Juventus, sedangkan Inter Milan menang di markas Sassuolo.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »