KKP Tangkap Kapal Ikan Ilegal Bendera Filipina di Sulawesi |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kapal ikan ilegal tersebut sudah berada di Pangkalan PSDKP Bitung untuk proses hukum

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kapal Pengawas Perikanan Direktorat Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan , Kementerian Kelautan dan Perikanan , berhasil kapal ikan asing ilegal berbendera Filipina yang melakukan pencurian ikan di WPP 716 Laut Sulawesi.

Haeru menyampaikan KIA ilegal yang ditangkap tersebut diketahui bernama FBca Canther Jhon yang mengoperasikan alat penangkapan ikan tuna handline dan diawaki delapan awak kapal berkewarganegaraan Filipina. KIA tersebut ditangkap pada posisi koordinat 06°24.401' LU - 127°40.329' BT. Adapun operasi penangkapan ini dilakukan oleh KP Orca 01 yang dinakhodai Capt Priyo Kurniawan.

Haeru menerangkan saat ini KIA tersebut telah berada di Pangkalan PSDKP Bitung untuk menjalani proses hukum lebih lanjut. Haeru juga menambahkan seluruh awak kapal telah ditangani sesuai dengan prosedur dan protokol penanganan covid-19 sebagai langkah antisipasi dan upaya meminimalisir resiko.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Tenggelamkan !

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KKP Tingkatkan Kesejahteraan Awak Kapal Pengawas |Republika OnlinePeningkatan kesejahteraan itu melalui kenaikan komponen seperti bahan makanan awak. Kebiasaan kita. Baru ribut setelah ada kasus. Bukan bawa payung berjaga kalau hujan, tapi sudah basah kuyup baru cari payung. Telat bos.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

KKP Tangkal 23 Pelanggaran Kapal Selama Tiga Bulan |Republika OnlineKKP melakukan pendekatan preventif untuk mencegah pelanggaran.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Mengurai Praktik Perbudakan di Kapal Ikan Asing – Bebas AksesPraktik eksploitasi ABK warga Indonesia di berbagai kapal ikan China kembali terjadi karena lemahnya perlindungan pemerintah sejak proses perekrutan di dalam negeri. Internasional adadikompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Basarnas Kendari evakuasi empat korban selamat kapal ikan terbakarPersonel tim gabungan Pencarian dan Pertolongan atau Basarnas Sulawesi Tenggara mengevakuasi empat korban selamat kebakaran kapal ikan yang mengalami musibah ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kapal ikan Filipina dibekuk saat 'illegal fishing' di laut SulawesiKementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) membekuk kapal ikan asing  berbendera Filipina yang melakukan praktik illegal fishing di Wilayah Pengelolaan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Respons China soal Eksploitasi WNI ABK di Kapal IkanPemerintah China akhirnya menanggapi kasus eksploitasi yang dilakukan sejumlah kapal ikan asal negaranya terhadap puluhan WNI anak buah kapal (ABK).
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »