Kisruh Ambil Paksa Aligator 340 Kg dari Rumah Warga di AS, Pemilik Sampai Sewa Pengacara

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 64 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Aligator dengan berat 340,194 kilogram dipindahkan dari rumah warga di New York, AS oleh pejabat konservasi. Begini ternyata alasannya.

Seekor aligator dengan berat 750 pon atau setara 340,194 kilogram dan sepanjang 3,3 meter milik seorang pria bernama Tony Cavallaro dari Kota Hamburg, New York, AS dipindahkan oleh petugas konservasi dari rumahnya di pada pertengahan Maret.

DEC menduga Cavallaro membiarkan anggota masyarakat 'masuk ke dalam air untuk mengelus aligator yang tidak dilengkapi pengaman.' Relokasi Buaya Dilakukan Karena Keamanan yang Tidak MemadaiDEC mengatakan pihaknya menyerahkan Albert kepada pengasuh berlisensi yang akan merawatnya sampai dia dapat dipindahkan ke tempat lain untuk mendapatkan perawatan yang tepat.

Adapun Hukum New York melarang pemeliharaan hewan yang dianggap berbahaya kecuali pemiliknya mendapatkan izin dari DEC atau Departemen Konservasi Lingkungan. Alasan Kenapa Sebaiknya Kita Tidak Memelihara Hewan LiarMemelihara hewan liar bukanlah tugas yang bisa dianggap remeh, melainkan sebuah tanggung jawab besar yang memerlukan persiapan matang dan kesadaran akan risiko yang yang ada. Terdapat beberapa hal yang perlu diketahui dan dipertimbangkan sebelum memutuskan untuk memelihara hewan liar.1. Anda Tidak Dapat Memenuhi Kebutuhan Mereka

'Kecuali jika Anda dapat 100 persen yakin bahwa hewan yang Anda beli diperoleh melalui cara yang berkelanjutan, membeli hewan liar yang terancam punah sebagai hewan peliharaan dapat berkontribusi untuk lebih membahayakan spesies mereka dengan mengurangi jumlah hewan yang bertahan hidup di alam liar,' kata Pollock.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Banjir Jakarta, jumlah pengungsi di Rusun Embrio capai 340 orangKelurahan Semper Barat, Cilincing, Jakarta Utara menyebutkan, hingga saat ini jumlah pengungsi di rumah susun (Rusun) Embrio mencapai 340 orang akibat ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Bupati Ipuk Ngantor di Desa Bumiharjo, Petik Alpukat Aligator dan Gali Potensi PertanianBupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani, kembali melaksanakan program Bupati Ngantor di Desa (Bunga Desa).
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Hidup 32 Tahun Bersama Aligator, Warga New York Tak Mau Pindah ke Lain HatiSeorang warga New York, AS, berjuang mendapatkan kembali aligatornya yang disita petugas. Ia didukung 120.000 warga.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Bupati Ipuk Minta Dinas Pertanian Banyuwangi Ikut Promosikan Alpukat AligatorPerkebunan alpukat aligator di Perkebunan Madukara itu dikelola oleh Perhutani KPH Banyuwangi Barat bekerja sama dengan Lembaga Masyarakat Desa Hutan (LMDH).
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kronologi Omega X vs Spire Entertainment, Mulai Kekerasan hingga Tuduhan Pelecehan Seksual Lee HwichanTudingan baru dalam kisruh Omega X dan Spire Entertainment kembali muncul pada Maret 2024.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Sebut Anak Nikita Mirzani Endorse Judi Online, Gaya Bicara Vadel Badjideh Jadi OmonganPacar angkat bicara soal kisruh uang endorse Lolly sebesar Rp 90 juta.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »