Kirab Budaya Pancasila, Upaya Menjaga Keutuhan NKRI

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 45%
  • Publisher: 63%

Festival Berita

Kirab Budaya,Hari Lahir Pancasila,Nkri

Warga Desa Gabus, Kabupaten Pati, menggelar kirab budaya Pancasila dengan menampilkan kekayaan seni dan budaya serta memperkuat kerukunan antar umat beragama.

PATI, KOMPAS.TV - Warga Desa Gabus, Kabupaten Pati , Jawa Tengah, menggelar kirab budaya Pancasila dalam rangka memperingati Hari Lahir Pancasila ke-79 dengan menampilkan berbagai atraksi kesenian dan budaya.

Kirab dimulai dari Taman Pancasila kemudian dilanjutkan dengan arak-arakan menuju gedung serba guna dengan menempuh jarak kurang lebih 500 meter, sesampai di lokasi masyarakat di suguhi tampilan kesenian barongan, pameran keris dan aneka karya UMKM warga desa setempat seperti batik eco-print. Dengan kegiatan ini diharapkan dapat menggerakkan roda ekonomi masyarakat dan mempromosikan kerukunan antar umat beragama di Desa Gabus, sebagai wujud menjaga nilai luhur Pancasila dan Bhineka Tunggal Ika.

“Harapannya untuk kedepan adalah ekonomi masyarakat, UMKM masyarakat, kerukunan masyarakat dan semangat nasionalisme masyarakat terus bertumbuh. Kami warga Gambus ini paling tidak berkontribusi terhadap negara kita,” tutur Widi Widada, penggerak Desa Pancasila dan Wisata Sekapulir. Selain dikenal sebagai Desa Pancasila, Desa Gabus juga ditunjuk sebagai Desa Wisata Sekapulir, yang merupakan kepanjangan dari seni budaya, ekonomi kreatif, kesenian, agama, pendidikan, UMKM dan lintas Indonesia Raya, oleh Pemerintah Kabupaten Pati.

Kirab Budaya Hari Lahir Pancasila Nkri Pati Kirab Budaya Pati Nilai Pancasila

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jangan Tertukar, Ini Perbedaan Hari Lahir Pancasila dan Hari Kesaktian PancasilaSama-sama berkaitan dengan Pancasila, ini perbedaan Hari Lahir Pancasila dengan Hari Kesaktian Pancasila.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Bacakan Teks Pancasila di Upacara Hari Lahir Pancasila, Bamsoet: Banyak Negara Kagum pada PancasilaKetua MPR RI Bambang Soesatyo mengatakan bahwa banyak negara di dunia yang mengagumi Pancasila.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Peringati Hari Lahir Pancasila, Anak-anak Karate di Klaten Kirab Keliling KampungBerita Peringati Hari Lahir Pancasila, Anak-anak Karate di Klaten Kirab Keliling Kampung terbaru hari ini 2024-06-01 17:52:54 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Kirab Pancasila 2024, Tiga Ribu Peserta Bentangkan Bendera Merah Putih Sepanjang 300 MeterKirab Pancasila yang diikuti kurang lebih 3 ribu peserta tersebut juga menampilkan berbagai pertunjukan seni, budaya dan drumband STPDN.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Gelar Kirab Pancasila 2024, BPIP Membentangkan Bendera Merah Putih Sepanjang 300 MeterJPNN.com : Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) menggelar Kirab Pancasila Tahun 2024 dengan membentangkan bendera Merah Putih di sepanjang 300 meter.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

BPIP RI gelar Kirab Pancasila sebagai pengingat bagi anak bangsaBadan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) RI menggelar “Kirab Pancasila” bertepatan dengan Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di Jalan M. H. ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »