Khofifah Siapkan Infastruktur untuk Pusat Keuangan Syariah

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Khofifah meminta dukungan Wapres untuk pengembangan pusat keuangan syariah Jatim.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengungkap Pemerintah Jawa Timur ingin mengambil peran dalam potensi keuangan syariah dunia. Menurut Khofifah, keinginan itu searah dengan fokus pemerintah pusat untuk menjadikan Indonesia sebagai pusat keuangan syariah dunia. Baca Juga Itu disampaikan Khofifah usai audiensi Pemerintah Provinsi Jawa Timur dengan Wakil Presiden Ma'ruf Amin, Jumat .

Selain itu, Pemrov Jatim juga ingin menyiapkan ruang pertemuan berskala besar diikuti hotel kelas bintang tujuh. Hal itu untuk menyediakan agenda atau konferensi besar organisasi Islam di dunia. Selain itu, Pemprov Jatim juga menyiapkan pendidikan untuk perbankan syariah di beberapa sentra di Jawa Timur untuk mendukung hal tersebut. Karena itu, ia mengharapkan dukungan dari pesantren-pesantren, maupun madrasah aliyah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Minta OJK Mereformasi Lembaga Keuangan NonbankReformasi dilakukan untuk menjaga kepercayaan nasabah lembaga keuangan nonbank
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Jokowi Sudah Terima Laporan Lengkap JiwasrayaPresiden juga meminta OJK untuk melakukan reformasi menyeluruh bagi lembaga keuangan mslh dr th 2006 🤥🤥🤥
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

OJK Setop Izin 37 Manajer Investasi dan 3 Akuntan Publik di 2019Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menghentikan izin perdagangan sementara untuk 37 manajer investasi sepanjang 2019. OJK via detikfinance
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Pencairan Dana Desa Semakin Ketat - Ekonomi dan Bisnis - koran.tempo.coKementerian Keuangan melibatkan sistem milik BPKP untuk pengawasan.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Jokowi Dorong Reformasi Asuransi, Imbas Skandal Jiwasraya?Presiden Jokowi mendukung langkah Otoritas Jasa Keuangan (OJK), melakukan reformasi terhadap lembaga keuangan nonbank. reformasiasuransi
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

48.000 UKM Disiapkan untuk Naik Kelas dalam 5 Tahun ke Depan : Okezone EconomySaat ini jumlah usaha kecil sebesar 700000 Berarti 6 dari jumlah itu sebanyak 42000 harus naik kelas - Sektor Riil - okezone economy
Sumber: okezonenews - 🏆 41. / 51 Baca lebih lajut »