Ketum PSSI Siap Kawal Kapten Timnas U-16 Ini hingga Dapat Pekerjaan

  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan mengatakan bahwa dirinya akan mengangkat Iqbal sebagai anak setelah menyaksikan Timnas U-16 Indonesia menundukkan Vietnam pada laga terakhir Grup A Piala AFF U-16 2022

di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu .

Menurut pria yang disapa Iwan Bule itu, Iqbal adalah anak berdarah Papua yang berbakat dan, kebetulan, lahir di Sumedang, Jawa Barat. Iriawan sendiri pernah menjadi Kapolda Jawa Barat pada tahun 2013-2015.Purnawirawan polisi berpangkat akhir Komisaris Jenderal itu pun berjanji akan menanggung biaya pendidikan Muhammad Iqbal Gwijangge sampai dia mendapatkan pekerjaan.Muhammad Iqbal Gwijangge merupakan pemain yang tak tergantikan di lini belakang Timnas U-16 Indonesia.

Dengan Iqbal ada di lini pertahanan, Indonesia selalu menang dan baru kebobolan satu kali dari tiga laga Grup A Piala AFF U-16 2022. Anak asuh Bima Sakti pun sanggup membuat 13 gol di Grup A yang membuat mereka memimpin klasemen sehingga berhak melaju ke semifinal. Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Grup Telegram"Solopos.com Berita Terkini". Klik linkSolopos.com Berita Terkini

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

ASEAN Para Games 2022, Momen Menpora hingga Ketum PSSI Berbaur dengan PenontonZainudin Amali dan Mochamad Iriawan datang ke Stadion UNS untuk menyaksikan tim sepak bola cerebral palsy Indonesia melawan Thailand pada laga final.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »

Hasil Sepak Bola CP ASEAN Para Games 2022: Disaksikan Menpora dan Ketum PSSI, Indonesia Raih PerakTimnas sepak bola CP Indonesia harus puas meraih perak setelah dikalahkan Thailand melalui adu penalti di final.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »

PSSI berkantor di Sleman untuk kawal timnas U-16 di Piala AFFKetua Umum PSSI Mochamad Iriawan mengatakan bahwa PSSI membuka cabang kantor di Sleman, Yogyakarta, untuk mengawal perjalanan tim nasional U-16 di Piala AFF ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kawal Timnas U-16 di Piala AFF, PSSI Ngantor di SlemanKetua Umum PSSI Mochamad Iriawan mengatakan bahwa PSSI membuka cabang kantor di Sleman, Jogjakarta.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Iqbal Gwijangge sambut baik niat Ketum PSSI jadikan dia anak angkatKapten sekaligus bek tengah tim nasional U-16 Indonesia Muhammad Iqbal Gwijangge menyambut baik niat Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan untuk menjadikannya anak ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

PSSI Berkantor di Sleman untuk Kawal Timnas U-16 di Piala AFFPSSI membuka cabang kantor di Sleman, Yogyakarta, untuk mengawal perjalanan timnas U-16 di Piala AFF U-16 2022.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »