Ketum PSSI dan Menpora Ikut Angkat Trofi Piala AFF U16 2022 bersama Iqbal

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan dan Menpora Zainudin Amali tidak hanya menyerahkan trofi Piala AFF U16 2022 saja, tetapi ikut mengangkatnya.

Indonesia vs Vietnam usai digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat malam WIB.Usai peluit panjang berakhir, upacara penghargaan langsung dilaksanakan. Panggung kecil langsung dipasang oleh panitia pelaksana.Rangkaian pemberian penghargaan dimulai dari wasit terbaik, penjaga gawang terbaik, pemain terbaik.

Kemudian disusul dengan peringkat ketiga untuk Thailand, runner-up untuk Vietnam, dan trofi juara Piala AFF untuk Indonesia.Dalam Piala AFF U16 2022, sosok penting tersebut adalah Ketua Umum PSSI,M Iqbal Pemain Terbaik Piala AFF U16 2022: Kualitas Sang Kapten Juara Zainudin Amali dan Mochamad Iriawan memberikan trofi ke kapten timnas U16 Indonesia, Muhammad Iqbal Dwijangge.

Uniknya, Ketua Umum PSSI dan Menpora RI tidak hanya menyerahkan trofi Piala AFF U16 2022 saja, tetapi ikut mengangkatnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Prabowo Puji Ahmad Riza Patria: Ketua DPD LoyalMenurut Ketua Umum Gerindra, Prabowo Subianto, ada kader partainya yang tidak loyal saat menjabat ketua DPD.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

La Nyalla Resmi Jadi Ketua Umum PB MIKetua DPD RI AA La Nyalla Mahmud Mattalitti secara aklamasi terpilih menjadi Ketua Umum Pengurus Besar Muaythai Indonesia (PB MI) periode 2022-2026.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Lawan Vietnam di Final Piala AFF U-16, Indonesia Yakin di Top PerformaKetua Umum PSSI Mochamad Iriawan yakin Indonesia berada di puncak performa saat menghadapi Vietnam dalam final Piala AFF U-16, Jumat (12/8).
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Suporter Lempar Botol ke Pemain saat Piala AFF U-16, Begini Sikap PSSIKetua Umum PSSI Mochamad Iriawan menyebut tindakan suporter Indonesia melempar botol minuman kepada pemain lawan sebagai sikap tak terpuji.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Iwan Bule Tegang Lihat Timnas Indonesia U-16 Lolos ke Final Secara Dramatis: Jantung Saya Hampir Copot! - Bola.netKetua Umum PSSI, Mochamad Iriawan merasakan ketegangan luar biasa ketika menyaksikan perjuangan Timnas Indonesia U-16 di semifinal Piala AFF U-16 2022. Itu semua berkat iwan bule!
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

PSSI Undang Orang Tua Pemain Timnas U16 untuk Nonton Langsung Partai Final Piala AFF U16 2022Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan mengatakan akan mengundang orang tua pemain Timnas U16 Indonesia untuk menyaksikan langsung partai final Piala AFF U16 2022.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »