Ketua PBNU Tak Setuju Usul Muhammadiyah Sidang Isbat Dihapus Biar Hemat Anggaran, Ini Alasannya

  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 53%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gus Yahya menerangkan bahwa PBNU akan menolak jika nantinya sidang isbat dihapus secara tiba-tiba oleh pemerintah.

Gus Yahya menyebut bahwa sidang isbat dalam penentuan awal dan akhir Ramadhan sudah tertera dalam aturan pemerintah. Usul penghapusan sidang isbat, kata Gus Yahya, akan butuh waktu yang lama jika dibahas.

"Tidak bisa tiba-tiba lalu misalnya Menteri Agama, tiba-tiba bilang tahun ini nggak ada sidang isbat, tentu kami juga akan protes juga karena ini sudah menjadi aturan," kata Gus Yahya. "Setahu saya bahkan dulu yang mengusulkan sidang isbat itu sendiri adalah dari Muhammadiyah. Saya nggak tahu apa karena yang mengusul sidang isbat itu Muhammadiyah supaya ada sidang isbat, lalu sekarang mengusulkan untuk tidak ada," jelas dia.dan Muhammadiyah memang memiliki perbedaan dalam tata cara penentuan awal dan akhir Bulan Ramadhan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 28. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ketua PBNU Desak Aktor Global Setop Pembantaian di Gaza dan PalestinaKetua PBNU Yahya Cholil Staquf meminta aktor global yang terlibat pembantaian di Gaza segera menghentikan kejahatan mereka demi kemanusiaan dan perdamaian.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Drama Sebelum FP2 MotoGP Qatar, Marc Marquez & Jack Miller Tak Setuju PerubahanJPNN.com : Perubahan jadwal FP2 dan Practice MotoGP Qatar itu sempat menjadi kontroversi. Ada yang setuju, ada yang menentang.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Kiki Farrel Sejak Awal Tak Setuju Tamara Tyasmara Pacaran dengan Yudha AfandiKiki Farrel buka suara soal hubungan Tamara Tyasmara dengan Yudha Afandi.
Sumber: TabloidBintang - 🏆 17. / 63 Baca lebih lajut »

Mahfud: Sekarang Seakan Disebar Hak Angket Tak Cocok buat PemiluCawapres Mahfud MD menyatakan tak setuju dengan opini saat ini yang seakan menilai hak angket tak bisa digunakan terkait persoalan Pemilu 2024.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Sekretaris Jenderal PBNU Meminta PKB Menerima Hasil PemiluSekretaris Jenderal PBNU Saifullah Yusuf (Gus Ipul) meminta PKB menerima hasil pemilu. Dia sampaikan bahwa hasil Pilpres menunjukkan mayoritas suara dari TPS menginginkan PKB merapat ke Prabowo-Gibran.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Soal Seruan Boikot Kurma Israel, Ini Kata PBNUBerita Soal Seruan Boikot Kurma Israel, Ini Kata PBNU terbaru hari ini 2024-03-09 14:56:17 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »