Ketua MPR: Nilai-nilai Pancasila Diadopsi Beragam Bangsa

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pancasila akan selalu dan tetap relevan kendati zaman berubah dan peradaban terus berkembang

- Ketua MPR Bambang Soesatyo menyatakan Pancasila telah menjadi inspirasi dan makin dirasakan relevansinya oleh penduduk dunia sebagai dasar filsafat dan pandangan hidup.

"Demikian pula dengan sila kerakyatan yang telah banyak dipraktikan untuk menjaga sekaligus memelihara tantanan hidup berbangsa dan bernegara. Musyawarah-mufakat mampu menyelesaikan berbagai perselisisihan di dalam kehidupan umat manusia,’’ ujar Bamsoet, dalam pernyataannya mengenai Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Senin .

Ditambahkan, 1 Juni 2020 hari ini menandai 75 tahun tegaknya Pancasila sebagai pemersatu dan sumber kekuatan bangsa sehingga Indonesia mampu merawat keberagaman suku, ras, agama dan budaya, serta merawat persatuan rakyat. Karena kekuatan dan insipirasi Pancasila itulah bangsa Indonesia dihormati dan disegani oleh bangsa lain.

Menurutnya, semangat dan nilai-nilai gotong royong yang dikobarkan Bung Karno itulah yang saat ini sangat dirasakan di tengah-tengah masyarakat. Ada perasaan senasib dan sepenanggungan yang muncul spontan melalui berbagai aksi dalam membantu antarasesama warga.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Wakil Ketua MPR: Pelaksanaan Nilai-Nilai Pancasila Mampu Percepat Penanganan Covid-19Butuh kebersamaan, persatuan dan kesatuan bangsa sehingga tidak terpecah belah dalam menyikapi upaya penanganan Covid-19 ini.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Ketua MPR: Nilai Pancasila Tak Lekang Walau di Tengah Pandemi COVID-19Ketua MPR RI Bambang Soesatyo menegaskan bahwa Pancasila akan selalu dan tetap relevan kendati zaman terus berubah dan peradaban terus berkembang. MPRRI
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Ketua MPR RI Minta Pemerintah Perketat Arus Balik Lebaran ke JakartaKetua MPR RI meminta pemerintah memperpanjang masa pembatasan transportasi terkait pelarangan mudik dan arus balik Lebaran. MPRRI Pak..katanya ngk boleh mudik...kok ada arus balik lebaran ? Anda ini bagaimana Covid jg bs sembuh yg nganggur kelaparan siapa yg mau menyembuhkan? Yg ibadah jg tdk mau dilarang. Pemerintah sdh bener.cepat buka,pakai protokol kesehatan, yg melanggar protokol, silahkan hadapi seleksi alam Hasil penggalian dana dari konser amal kmren gmn pak? Apakh sdh didistribusikan kepada yg tepat utk menerima bantuan tersebut? Kalo bisa sekali2 bikin kegiatan Istighosah dong pak, karna utk wabah ini sya kira perlu juga ikhtiyar BATHIN pak, jgn donasi2 terus yg digalakkan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Wakil Ketua MPR Kecam Teror pada Panitia Diskusi di UGM-WartawanWakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid kecam kasus teror terhadap wartawan di Jakarta, juga panitia dan narasumber diskusi di Fakultas Hukum UGM beberapa waktu lalu Yat... Dayat.. hnurwahid ente dapat salam dari bos Fahrihamzah tuh AHH...WAHID SI KERUPUK ULET ! MASA PANDEMI GINI LOE PADA DISKUSI ? PEA KALIAN SEMUA ...NYUMBANG LEBIH PENTING !!!! Cobalah UGMYogyakarta diskusi pemakzulan gubernur seumur dunia itu sama ratu kidulnya..
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Cegah Gelombang 2, Ketua MPR Ingatkan Hadapi New Normal dengan TertibMenurut Ketua MPR RI Bambang Soesatyo, new normal dapat jadi momen pemulihan kehidupan, tapi di sisi lain dapat memicu gelombang kedua COVID-19 jika gagal. Kacau kacau.. Saya ingin kekacauan Indonesia negara taik babi perampok Nusantara dan semua agama Penjajah saatnya dimusnahkan . Mau selamat jangan beragama kepercayaan kadrun maupun cebong 😋👽👽👽😋 Tai banyak cincong
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Wakil Ketua MPR Minta New Normal di Sekolah Ditinjau UlangWakil Ketua MPR RI Ahmad Basarah menyarankan pemerintah untuk menunda normal baru atau new normal pada lembaga pendidikan. jokowiwajibmundur Ya
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »