Ketua DPD RI Sampaikan Aspirasi Para Pesilat Jatim

  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 53%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Polda Jatim meminta kepala daerah se Jatim untuk membongkar tugu-tugu lambang perguruan persilatan yang berada di tempat umum.

Mengingat salah satu pemicu bentrokan, acapkali dimualai dari adanya aksi vandalisme terhadap tugu-tugu tersebut oleh orang tak dikenal.“Tetapi yang kami minta untuk dibongkar adalah tugu-tugu lambang pergurusan silat yang ada di atas tanah milik negara. Di jalan protokol, di persimpangan dan sejenisnya. Kalau di tanah pribadi, di depan rumah, silakan saja. Tetapi di jalanan umum, itu yang sering menjadi pemicu bentrokan akibat aksi perusakan oleh oknum yang tidak dikenal,” ungkap Kapolda.

Meski demikian, LaNyalla selaku senator asal Jatim mengingatkan semua pihak agar mengedepankan dialog dan langkah persuasif. Jangan malah menimbulkan permasalahan baru, mengingat kita memasuki tahun politik. Sementara jatim adalah salah satu barometer Indonesia. “Apalagi persoalan silat. Salah satu warisan budaya Nusantara yang teah diakui dan ditetapkan UNESCO sebagai Warisan Budaya Tak Benda, pada 12 Desember 2019 lalu. Oleh karena itu, keberadaannya harus kita lestarikan dan jaga dengan baik," tukas LaNyalla.

Diakhir pertemuan, LaNyalla juga menyampaikan secara langsung surat aspirasi dari sejumlah perguruan silat di Jatim, yang sudah ditandatangani seluruh ketua perguruan silat yang ada di Jatim. Pada pertemuan itu, Ketua DPD RI didampingi Staf Khusus Sefdin Syaifudin, Staf Ahli Zaldy Pahlevy Abdurrasyid dan Kepala Kantor DPD RI Wilayah Jawa Timur, Roni Suharso.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 28. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Temui Kapolda Irjen Toni Harmanto, Ketua DPD RI Sampaikan Aspirasi Pesilat JatimKetua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti menemui Kapolda Jawa Timur Irjen Toni Harmanto untuk menyampaikan aspirasi para pesilat di Jatim.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Ketua DPD RI sampaikan aspirasi pesilat ke Kapolda JatimKetua Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia AA LaNyalla Mahmud Mattalitti menyampaikan aspirasi para pesilat kepada Kepala Kepolisian Daerah Jawa Timur ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Perusahaan Operator MRT Elizabeth Line Sampaikan Letter of Intent Sektor Transportasi Publik di JatimGubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menjajal MRT jalur Elizabeth Line yang baru dioperasionalkan di Inggris, Selasa (29/8)
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Ketua PBNU Prihatin Kasus Pembotakan Siswi di Lamongan: Kebaikan Sampaikan Dengan Cara BaikKetua Tanfiziah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Nasyirul Falah Amru (Gus Falah) mengaku prihatin atas pembotakan 19 siswi karena berjilbab tanpa memakai daleman kerudung atau ciput di SMP Negeri 1 Sidodadi Lamongan, Jawa Timur,
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Ketua DPD RI Soroti Wacana Debt Transfer Utang Holding PerkebunanDPD RI soroti rencana aksi korporasi Holding Perusahaan BUMN Perkebunan yang akan tawarkan pengalihan utang ke bank-bank pelat merah
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Ketua KPK Bicara Polemik Eks Koruptor Maju Jadi Bakal Caleg DPR dan DPDKetua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri menjelaskan tentang polemik mantan koruptor yang maju menjadi bakal caleg DPR dan DPD. Apa kata Firli?
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »